Jamu Barito, Persipura Tanpa Salampessy
Editor Bolanet | 13 Juni 2016 10:27
Ada pemain kita yang bakal absen pada pertandingan ini, yaitu Ricardo Salampessy, ujar Pelatih Persipura Jayapura, Jafri Sastra.
Ia terkena akumulasi kartu, karena sudah menerima tiga kartu kuning sebelumnya, sambungnya.
Menurut Jafri, selain Salampessy yang pasti absen, ia belum bisa memastikan apakah Ian Kabes dan Boaz Solossa bakal bisa bermain pada laga ini. Ia mengaku akan melihat kondisi terakhir dua pemain seniornya ini sebelum memutuskan bakal memainkan mereka atau tidak.
Persipura bakal menghadapi Barito Putera pada laga pekan keenam ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Mandala Jayapura, Senin (13/06) malam nanti.
Saat ini, Persipura berada di posisi delapan klasemen sementara ISC A 2016. Mereka meraih delapan poin hasil dua kali menang, dua kali imbang dan sekali kalah.
Dengan raihan delapan poin ini, Persipura hanya berselisih lima poin dari Arema Cronus, yang kini menjadi pemuncak klasemen. Namun, Persipura masih memiliki jatah satu pertandingan lebih banyak ketimbang Arema.
Lebih lanjut, walau tak bisa menurunkan skuat terbaiknya pada laga ini, Jafri tak risau. Pelatih yang membawa Mitra Kukar menjuarai Piala Jenderal Sudirman tersebut mengaku masih memiliki pemain-pemain mumpuni yang bisa dimainkan pada laga ini.
Kami masih ada sejumlah pemain yang kemampuannya tak kalah. Jadi, tidak ada masalah, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Liga 1: PSIS Semarang vs Barito Putera 24 Mei 2025
Bola Indonesia 23 Mei 2025, 16:43
-
Prediksi BRI Liga 1: Barito Putera vs PSM Makassar 17 Mei 2025
Bola Indonesia 16 Mei 2025, 14:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






