Lawan Persija, Situasi Tim Persijap Tidak Kondusif
Editor Bolanet | 26 Mei 2014 13:45
Skuad Laskar Kalinyamat- julukan Persijap, belum mendapatkan gaji selama dua bulan. Tak ayal, banyak pemain yang memilih mengundurkan diri.
Untuk sekarang, kita main saja dengan kondisi yang lebih dari kritis ini. Kami tidak bisa apa-apa lagi. Untuk pertandingan selanjutnya, kita tidak tahu, mungkin ini pertandingan terakhir dan setelah itu tim dibubarkan. Persijap hanya butuh orang Jepara yang peduli, ungkap Kapten Persijap, Evaldo Silva.
Setelah lawan Persija, dilanjutkannya, Laskar Kalinyamat harus kembali menjalani laga tandang ke markas Semen Padang dan Persik Kediri. Namun, hal tersebut terancam tidak bisa terlaksana lantaran tidak ada dana.
Dikatakannya lagi, pengurus Persijap sudah menghadap ke Bupati Jepara dan Wakil Bupati untuk meminta solusi. Sayangnya, krisis keuangan belum bisa teratasi.
Tandang ke SUGBK, Persijap hanya membawa sebanyak 15 pemain. Itu karena banyak yang mengundurkan diri. Misalnya saja, Noor Hadi, disusul Diva Tarkas, Sugiono, Danial, Ahmad Taufik. Cornelis Kaimu, Ahmad Nufiandani dan Anam Syahrul. Kontan lini depan hanya mengandalkan Boy Jati Asmara dan Carlos Raul, serta Andika Dian Asruri.
Tim membawa pemain Persijap U-21 Andika Dian Asruri dan Lucky Oktaf, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









