Mitra Kukar Tak Terpengaruh Polemik Persebaya
Editor Bolanet | 6 Oktober 2014 09:34
Persiapan Persebaya di babak delapan besar memang tak sempurna. Selain terganggu oleh cedera dan agenda Timnas, pemain Persebaya juga dipusingkan dengan keterlambatan pembayaran gaji selama dua bulan.
Sukardi Kardok, asisten pelatih Mitra Kukar mengatakan bahwa timnya tak mendengar masalah ini. Kukar juga mau ikut campur mengenai problem tersebut. Sukardi menambahkan, Naga Mekes hanya fokus ke persiapan diri sendiri.
Saya tidak mendengar Persebaya ada polemik apa. Kami tidak melihat hal itu. Kami hanya melihat bagaimana kami menyiapkan diri sendiri. Karena saya yakin Persebaya tim yang betul-betul bagus, kata Sukardi.
Ia juga memastikan bahwa Kukar akan turun dengan kekuatan penuh. Sebab Kukar tak memiliki kendala cedera atau hukuman larangan bermain. Kondisi pemain siap semua, tutup Sukardi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Kejurnas Mandalika Racing Series Rilis Jadwal Balap 2026, Digelar 5 Seri
Otomotif 17 Januari 2026, 14:58
-
Man Utd vs Man City: Kabar Tim, Data Fakta, Tayang di Mana, dan Prediksi Skor
Liga Inggris 17 Januari 2026, 14:53
-
MU Disebut Klub Tanpa Jiwa, Michael Carrick: Magis Old Trafford Masih Ada
Liga Inggris 17 Januari 2026, 14:31
-
Jadwal Siaran Langsung Man Utd vs Man City Hari Ini, 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 14:07
-
Live Streaming Udinese vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Real Madrid vs Levante - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio
Liga Spanyol 17 Januari 2026, 13:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45










