Motivasi Berlipat Pemain Muda Persela Kalahkan Persipura
Asad Arifin | 13 Juni 2017 21:20
Bola.net - - Wing bek Persela Lamongan, Ahmad Birrul Walidain punya motivasi berlipat saat menjamu Persipura Jayapura di Stadion Surajaya, Lamongan, Rabu (14/6) besok. Birrul ingin mengalahkan tim yang sering langganan juara di liga Indonesia tersebut.
Persipura kan beberapa kali juara, kita pasti akan lebih bekerja keras, fokus dan konsentrasi lagi di lapangan, untuk mengamankan tiga poin di kandang, ungkap Birrul kepada Bola.net, Selasa (13/6).
Tapi, mantan pemain Persela U-21 itu tak mau meremehkan lawannya. Meskipun dilaga ini Persipura tidak diperkuat oleh tujuh pemain kunci Persipura harus absen akibat akumulasi kartu dan cedera, termasuk absennya sang kapten, Boaz Solossa.
Tanpa Boaz maupun ada Boaz, mungkin Persipura tetap Persipura, karena Persipura juara beberapa kali di liga Indonesia, imbuhnya.
Pemain asli Lamongan ini tetap akan mewaspadai semua punggawa Mutiara Hitam. Karena, Birrul melihat mereka punya kemampuan yang merata dan layak mendapatkan perhatian khusus dari pemain Persela. Birrul pun berharap bisa tampil lepas agar bisa meredam permainan agresif Persipura.
Semua pemain Persipura wajib kita waspadai. Tapi kita harus main seperti biasanya, main lepas dan tak terbebani, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bek Persela Tingkatkan Kondisi Fisik Sebelum Gabung Tim
Bola Indonesia 3 Juli 2020, 21:14
-
Kata Bek Persela Terkait Wacana Shopee Liga 1 2020 Tanpa Penonton
Bola Indonesia 28 Juni 2020, 00:01
-
Perjalanan Karir Birrul Walidain Menembus Skuat Utama Persela
Bola Indonesia 20 Juni 2020, 19:28
-
Bek Persela Dukung Usulan Penghentian Kompetisi
Bola Indonesia 29 Mei 2020, 15:13
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



