Pelatih Persib Inginkan Kepastian Keselamatan Pemain Sebelum Berlatih Lagi
Gia Yuda Pradana | 27 Mei 2020 09:29
Bola.net - Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, memiliki beberapa pertimbangan sebelum kembali menggelar latihan. Dia masih menanti perkembangan penanggulangan Covid-19 hingga 4 Juni 2020.
Robert ingin memastikan kesehatan dan keselamatan pemain Persib terjamin. Menurutnya, itu adalah hal yang harus diprioritaskan.
Pelatih asal Belanda itu pun meminta ketegasan aturan untuk menjaga semua orang dari paparan virus Corona.
"Pasti akan banyak prosedur yang perlu dilalui. Kami tidak bisa begitu saja memanggil pemain ke sini tanpa memastikan aturan," ujar Robert.
"Setelah semua siap, termasuk fasilitas latihan, baru kami panggil pemain untuk datang ke Bandung," imbuhnya.
Status PSBB
Seperti pihak lain, Robert menunggu status pembatasan sosial berskala besar (PSBB). Pemerintah Indonesia dan sebagian daerah memiliki batas PSBB hingga 29 Mei. Sementara itu, Jakarta berlangsung hingga 4 Juni.
"Saya harap pada 4 Juni nanti situasi bisa lebih baik, lalu aturan bepergian baik lokal maupun internasional dicabut," katanya.
"Selanjutnya, kami akan duduk bersama dengan manajemen dan berdiskusi tentang sikap dan kebijakan klub dalam menggelar kembali latihan di Bandung," pungkas pelatih Persib itu.
Disadur dari: Liputan6.com/Harley Ikhsan
Published: 26 Mei 2020
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Pikirkan Keselamatan & Kesehatan, Madura United Siap Absen Jika Liga 1 Lanjut
- Karena Corona, Bek Persela Tidak Bisa Jalankan Tradisi Keluarga
- Cara Fandi Eko Utomo Menjaga Silaturahmi di Tengah Pandemi
- Dua Kenangan Tak Terlupakan Winger Persib dari Musim 2019
- Tetap Pada Pendirian, Persiraja Ingin Shopee Liga 1 2020 Dilanjutkan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil BRI Super League: Persita Tangerang Bantai PSIM 4-0 di Indomilk Arena
Bola Indonesia 17 Oktober 2025, 17:41 -
4 Pemain Timnas Indonesia Gabung, Persija Semakin Percaya Diri Melawan Persebaya
Bola Indonesia 17 Oktober 2025, 16:28
LATEST UPDATE
-
Apresiasi Tinggi Prabowo usai Kepala BGN Kembalikan Dana MBG Rp70 Triliun: Ini Sejarah Baru!
News 19 Oktober 2025, 11:54 -
Bawa Hoki, MU Berharap Tuah Jersey Putih Saat Tantang Liverpool di Anfield
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 11:49 -
Liverpool Kalah Tiga Kali Beruntun, Ruben Amorim: MU Tidak Boleh Gegabah!
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 11:29 -
MU Diprediksi Bakal Curi Poin di Kandang Liverpool
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 10:42 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 19 Oktober 2025, 10:07 -
Klasemen Sementara Moto2 2025 Usai Seri Australia di Phillip Island
Otomotif 19 Oktober 2025, 10:05 -
Hasil Balapan Moto2 Australia 2025: Tampil Dominan, Senna Agius Menang di Rumah Sendiri
Otomotif 19 Oktober 2025, 09:57 -
Pesta Gol di Velodrome! Mason Greenwood Quattrick, Marseille Bungkam Le Havre
Liga Eropa Lain 19 Oktober 2025, 09:17 -
Ketenangan Jadi Kunci Utama Kemenangan Inter Milan Atas AS Roma di Olimpico
Liga Italia 19 Oktober 2025, 09:05 -
Ange-Yoan Bonny Antar Inter Milan Kalahkan Roma, Puji Kekompakan Tim
Liga Italia 19 Oktober 2025, 08:52 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 19 Oktober 2025, 08:51 -
Klasemen Sementara Moto3 2025 Usai Seri Australia di Phillip Island
Otomotif 19 Oktober 2025, 08:49 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 08:49
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32 -
Ronaldo Masih Raja! Ini 10 Pesepak Bola dengan Bayaran Tertinggi di Dunia Tahun 2025
Editorial 17 Oktober 2025, 19:53 -
5 Pemenang Golden Boy yang Gagal Penuhi Ekspektasi
Editorial 16 Oktober 2025, 21:44 -
Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris Ini Harus Cari Klub Baru di Januari
Editorial 16 Oktober 2025, 21:07