Persebaya Terancam Batal Uji Coba
Editor Bolanet | 22 Januari 2014 10:30
Asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali mengungkapkan, hingga kini belum ada lampu hijau dari pihak Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Surabaya selaku pengelola stadion sepakbola terbesar di Jawa Timur (Jatim) ini.
Ditemui ketika mendampingi tim Persebaya berlatih futsal di kawasan Mastrip, Rabu (22/1) pagi, Amran menjelaskan bahwa keputusan ada di tangan Walikota Surabaya, Tri Rismaharini. Mungkin besok sudah ada keputusan, Mas, ucap Amran.
Selama ini, Persebaya harus menunggu kedatangan Walikota Risma di Surabaya. Sebab, kasus Kebun Binatang Surabaya (KBS) memaksa Risma harus bolak-balik ke Jakarta dan bertemu dengan pejabat teras di pemerintah pusat.
Bila gagal menggunakan GBT, maka Persebaya akan mencari opsi stadion lain. Salah satu venue yang sedang dibidik adalah Stadion Gelora Bangkalan. Tapi Persebaya ini kan tim dari Surabaya. Masa mau uji coba saja harus ke Bangkalan, keluh Amran.
Amran berharap Dispora dan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya memberikan izin bagi timnya untuk menggunakan GBT. Sebab, stadion inilah yang akan digunakan sebagai homebase di Indonesia Super League (ISL) nanti. Jadi mulai sekarang kita harus membiasakan diri main di GBT, tutup Amran. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Persegres Tak Ingin Beli Kucing Dalam Karung
- Heru Nerli Ingin Gabung Persegres
- Semen Padang Optimis Tembus Delapan Besar ISL
- Semen Padang Masih Mencari Satu Striker Asing
- Percaya Diri Jadi Modal Persela Lamongan Hadapi Tur Papua
- Persipura Inginkan Lebih Banyak Kesempatan Uji Coba
- Persegres Tampung Pemain Buangan Persebaya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 3 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 09:56
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Persijap 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:45
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




