Persipura Jayapura Akhiri TC di Kota Batu
Editor Bolanet | 12 Juli 2016 14:45
Pagi tadi kami sudah berangkat ke Samarinda via Surabaya dan Balikpapan, ujar Pelatih Persipura, Jafri Sastra, pada Bola.net.
Kita akan melanjutkan persiapan di sini untuk bermain lawan Pusamania Borneo FC, sambungnya.
Persipura sendiri sebelumnya telah hampir sebulan menggelar pemusatan latihan di kompleks Kusuma Agro Kota Batu. Mereka menggelar pemusatan latihan sejak usai melakoni laga tandang ke markas PS TNI medio Juni lalu.
Keputusan menggelar TC itu tak lepas dari perubahan jadwal laga mereka kontra Arema Cronus. Karena alasan keamanan di Papua, mereka harus bertandang dulu ke kandang Arema Cronus.
Boaz Solossa dan kawan-kawan bakal menghadapi PBFC pada laga pekan kesepuluh ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Samarinda, Jumat (15/07) lusa.
Sementara itu, usai melakoni laga kontra PBFC, Jafri memastikan tak akan membawa skuatnya kembali ke Batu untuk menggelar TC. Mereka akan pulang kampung ke Papua, setelah sekitar sebulan meninggalkan kandang mereka.
Kita akan mempersiapkan diri untuk pertandingan kandang lawan Persib, 21 Juli mendatang, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukti Kehebatan Boaz Solossa: 4 Gelar Juara Liga, 3 Gelar Top Skor
Bola Indonesia 4 Oktober 2024, 09:41
-
Nelangsa Persipura Jayapura di Liga 2: 3 Laga, Selalu Kalah!
Bola Indonesia 27 September 2024, 12:43
-
Gambaran Kerasnya Liga 2 2024/2025: Baru 2 Pekan Sudah terjadi 4 Kasus Pemukulan!
Bola Indonesia 24 September 2024, 09:26
LATEST UPDATE
-
Daftar Pemain Voli Putra Medan Falcons Tirta Bhagasasi di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 14:58
-
Reaksi Manajer Premier League atas Kepergian Mendadak Enzo Maresca dari Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2026, 14:17
-
Link Live Streaming Borneo FC vs PSM Makassar di BRI Super League Sore Ini
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 13:48
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Bhayangkara Presisi di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 13:38
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta LavAni di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 13:20
-
Persija vs Persijap: Strategi Divaldo Alves Hadapi Laga Sulit di GBK
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 13:04
-
Zinedine Zidane Sudah Ungkap Alasan Tak Gantikan Enzo Maresca di Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2026, 12:25
-
Enzo Maresca Pergi, Pelatih Ini Ditunjuk Pimpin Chelsea Hadapi Manchester City
Liga Inggris 3 Januari 2026, 11:52
-
Daftar Pemain Voli Putri Medan Falcons di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 11:39
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Livin Mandiri di Proliga 2026
Voli 3 Januari 2026, 11:10
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43







