PSM Tetap Jamu Persebaya di GBT
Editor Bolanet | 26 April 2014 18:25
Manajemen PT PSM memang mendaftarkan GBT sebagai homebase sementara Ayam Jantan dari Timur sambil menunggu Stadion Gelora Mandiri (SGM) Parepare direnovasi.
PSM tetap harus bertanding di GBT karena itu sudah didaftarkan dari awal, kata Sekjen PSSI, Joko Driyono.
Namun suporter ingin PSM kembali ke Makassar. Usaha mereka berhasil setelah PT PSM sepakat dengan YOSS untuk kembali menggunakan Stadion Andi Mattalatta (Mattoanging) sebagai markas. Namun, penggunaan Mattoanging baru bisa dipakai putaran kedua nanti, itu pun jika lolos verifikasi.
Belum bisa memakai Mattoanging karena masih harus diverifikasi. Jadi memang harus lawan Persebaya di GBT, kata Media Officer PSM, Andi Widya Syadzwina.
Pelatih PSM, Rudi William Keltjes, mengaku tidak masalah harus tampil di GBT yang notabene kandang Persebaya.
Tidak masalah. Kita sebagai tuan rumah walau hadapi Persebaya di kandangnya. Kita tetap harus meraih kemenangan, katanya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Persela Bisa Mainkan Roman di Samarinda
- Jamu Sriwijaya, Persik Diharapkan Tak Terlena
- Persela Hapus Predikat Jago Kandang
- Ajax Indonesian Tour 2014 Jadi Barometer Progres Klub ISL
- YOSS dan PT PSM Sepakat Kembalikan PSM ke Mattoanging
- ADS Mundur, PSM Makassar Bergolak?
- Pelatih PSM: Saya Minta ADS Pikir Ulang
- ADS Mundur dari Manajemen PSM Makassar?
- Suporter Persib Tuntut Kejelasan Dari Komdis PSSI
- Ini Alasan Kenapa Ajax Tak Dilawankan Timnas
- PSSI dan PT LI Sambut Positif Kehadiran Ajax
- PSM vs Persebaya Tetap di Surabaya?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










