Sedang Karantina di Jakarta, Kapan Penyerang Belanda Milik Persib Datang ke Bandung?
Serafin Unus Pasi | 19 Agustus 2021 21:20
Bola.net - Penyerang Persib Bandung, Geoffrey Castillion dipastikan sudah berada di Kota Kembang pekan depan. Pesepakbola berusia 30 tahun itu saat ini sedang menjalani karantina di Jakarta.
Isolasi itu perlu dilakukan karena Geoffrey Castillion baru kembali dari Belanda. Ia mendarat di Indonesia pada Sabtu (14/8/2021) lalu, dan harus dikarantina selama delapan hari.
Sebelum kembali ke Bandung, Geoffrey Castillion akan lebih dulu dites swab Polymerase Chain Reaction (PCR). Tes COVID-19 itu rencananya bakal dilakukan besok, Jumat (20/8).
"Jika semuanya sesuai dengan perhitungan yang kami lakukan, besok dia akan menjalani tes PCR, dan dalam sepekan ke depan di Bandung setelah masa karantinanya berakhir," ujar pelatih Persib, Robert Rene Alberts, disadur dari laman klub, Kamis (19/8).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Tambah Kekuatan Persib
Kehadiran Geoffrey Castillion diakui Robert bakal membuat kekuatan Persib di BRI Liga 1 2021/2022 yang disiarkan Indosiar bertambah. Kompetisi kasta tertinggi sepak bola di Tanah Air itu dijadwalkan kick off pada 27 Agustus mendatang.
"Tentunya kehadiran Geoffrey akan menambah kualitas tim dalam hal mencetak gol," tutur pelatih asal Belanda ini.
"Di musim sebelumnya ketika kami menjalani pramusim dengan baik, kerja sama antara Geoffrey dan Wander Luiz sontak memberikan dampak untuk tim," imbuh Robert.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



