Setelah Bek Turkmenistan, Arema Bidik Penyerang Lokal
Asad Arifin | 6 Agustus 2017 09:55
Bola.net - - Sukses mendatangkan Ahmet Atayew tak membuat Arema FC menghentikan perburuan mereka pada bursa transfer paruh musim ini. Arema FC masih meneruskan upaya mereka menambah amunisi dengan berburu penyerang lokal.
Perburuan Arema akan pemain lokal sendiri sudah mengerucut. Mereka mengaku telah memiliki nama pemain yang dibidik untuk dipinang pada bursa transfer paruh musim ini.
Ada satu nama yang sudah masuk. Namun, kami masih belum bisa merilis, ujar Media Officer Arema, Sudarmaji.
Menurut Sudarmaji, saat ini, Arema tengah melakukan penjajakan dengan pemain dimaksud. Namun, sejauh ini, belum ada ikatan resmi antara kedua belah pihak. Sejauh ini belum sampai pada tahap penandatanganan kontrak, tuturnya.
Untuk pemain lokal yang dibidik, ada sejumlah nama yang mengemuka. Manajemen Arema FC sendiri sebelumnya memberi clue bahwa pemain yang dibidik kemungkinan berasal dari Gresik United dan Perseru Serui.
Dari petunjuk tersebut, sempat beredar spekulasi bahwa pemain yang dibidik adalah Mariando Djonak Uropmabin, penyerang Perseru Serui. Namun, eks pemain Timnas U-19 ini ternyata tak dilepas oleh klubnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Arema FC vs Borneo FC 26 Oktober 2025
Bola Indonesia 25 Oktober 2025, 16:59
-
Prediksi BRI Super League: PSM Makassar vs Arema FC 19 Oktober 2025
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 23:46
LATEST UPDATE
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Valencia 2025 di Vidio, 14-16 November 2025
Otomotif 16 November 2025, 15:15
-
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 16 November 2025, 15:15
-
Otomotif 16 November 2025, 15:15

-
Doa Dari Mantan Untuk AC Milan: Saya Harap Mereka Mendapatkan Bintang Keduanya
Liga Italia 16 November 2025, 14:52
-
Sinyal Bahaya untuk Barcelona: PSG Kembali Lirik Gavi
Liga Spanyol 16 November 2025, 12:04
-
Diisukan Jadi Incaran Barcelona Hingga Chelsea, Ini Pengakuan Bek Crystal Palace
Liga Inggris 16 November 2025, 10:58
-
Diincar Chelsea dan Man City, Bek Palace Ini Malah Bermimpi Ingin Gabung Man United
Liga Inggris 16 November 2025, 09:58
-
PBVSI Kirim Timnas Voli Putra Indonesia Jalani TC di China, Demi Raih Emas SEA Games 2025
Voli 16 November 2025, 08:12
-
Juventus Minati Sacha Boey, Berapa Harga yang Diminta Bayern Munchen?
Liga Italia 16 November 2025, 07:00
-
Ruben Amorim Pecahkan TV Saat Marah, Justru Bikin Pemain Manchester United Makin Respek
Liga Inggris 16 November 2025, 06:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01





