Teco Berharap Kepastian Regulasi Liga 1
Asad Arifin | 2 Januari 2018 18:53
Bola.net - - Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco berharap regulasi Liga 1 musim 2018 segera diterbitkan. Sebab, jika regulasi itu tak kunjung ditetapkan, maka akan mempengaruhi persiapan tim-tim yang akan berlaga.
Kompetisi Liga 1 musim 2018 rencananya akan bergulir pada akhir Februari mendatang. Semua tim peserta sudah melakukan persiapan usai kompetisi Liga 1 musim 2017 berakhir pada November lalu.
Akan tetapi persiapan itu tak bisa maksimal, khususnya dalam meramu komposisi pemain. Sebab, PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) selaku operator belum juga merilis regulasi untuk kompetisi tahun ini.
Saya pikir sudah tahun baru, sekarang kita harus bergerak cepat buat tahu regulasi yang benar. Bukan buat Persija sendiri, tapi semua tim harus tahu regulasinya, ujar Teco.
Pelatih asal Brasil ini lalu mencontohkan apa yang terjadi di timnya saat ini. Persija tak bisa memutuskan berapa pemain muda yang akan dikontrak karena harus menunggu kepastian regulasi.
Kami di sini sudah lihat buat pemain yang U-23 karena mungkin regulasi harus pakai tujuh pemain U-23. Kami sudah latihan dengan lebih dari tujuh pemain U-23 buat seleksi, tapi kami tunggu dari PSSI, tutup Teco.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persebaya vs Persija: Macan Kemayoran Mengaum, Bantai Bajul Ijo 3-1 di GBT
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 21:15 -
Hasil BRI Super League: Tumpas Persik Kediri, Borneo FC Terus Perkasa di Puncak
Bola Indonesia 18 Oktober 2025, 17:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04