Video Rasis Viral, Persija Minta Maaf kepada Viking
Haris Suhud | 28 Maret 2018 15:00
Bola.net - - Media sosial tengah dihebohkan dengan beredarnya video rasis yang memperlihatkan beberapa pemain Persija Jakarta di antaranya Gunawan Dwi Cahyo, Ahmad Syaifullah, dan Riko Simanjuntak. Dalam video yang live di instagram milik salah satu pemain Persija tersebut, terdengar ucapan yang tidak pantas kepada suporter Persib Bandung, Viking.
Menanggapi video tersebut, Direktur Utama Persija, Gede Widiade mengaku sangat menyayangkan. Pengusaha asal Surabaya ini pun meminta maaf kepada seluruh suporter Persib.
Saya sangat menyesal, kata Gede, Rabu (28/3/2018).
Saya atas nama manajemen Persija meminta maaf kepada saudara-saudaraku Viking, tambah pengusaha properti ini.
Gede mengaku akan menyelidiki tujuan dan maksud dari video tersebut. Dia juga tak segan-segan untuk memberikan hukuman kepada pemain yang terbukti melakukan hal tersebut.
Kepada yang bersangkutan akan kami ambil tindakan tegas agar tidak terulang kembali, tutup Gede.
Masalah seperti ini bisa menjadi penghambat bagi Persija sendiri di Liga 1 Gojek 2018 bersama Bukalapak. Di pekan pertama kemarin, pasukan Macan Kemayoran hanya mendapat hasil imbang ketika menghadapi Bhayangkara FC di Stadion Gelora Bung Karno.
Pada pekan selanjutnya, Persija akan menghadapi Arema FC. Laga tersebut diyakini tak akan mudah bagi Persija. Oleh sebab itu, pasukan Stefano Cugurra Teco harus menyiapkan persiapan yang matang untuk menghadapi pasukan Joko Susilo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



