Widodo Puas Dengan Kondisi Fisik Bali United.
Serafin Unus Pasi | 30 Juni 2017 14:50
Bola.net - - Pelatih Bali United, Widodo C Putro mengaku senang dengan kondisi fisik anak asuhnya paska libur lebaran kemarin. Widodo menyebut kondisi fisik anak asuhnya cukup bagus kendati butuh ditingkatkan lagi untuk mencapai kondisi yang ideal.
Menyambut hari raya Idul Fitri, Bali United memberikan jatah libur kepada para pemainnya. Para punggawa Bali United diberikan waktu selama kurang lebih hampir dua minggu untuk berkumpul bersama keluarga.
Pada hari Kamis (29/6) kemarin Bali United menggelar latihan perdana mereka di Lapangan Tri Sakti, Legian. Pada sesi latihan tersebut, hampir semua punggawa Bali United turut berpartisipasi kecuali empat punggawa muda mereka yang dipanggil ke TC Timnas U-22.
Pelatih Bali United, Widodo C Putro mengaku senang dengan sesi latihan perdana ini, karena menurutnya tidak ada penurunan performa yang signifikan dari anak asuhnya. Dalam sesi latihan sore ini kami ingin memantau kondisi fisik para pemain, ujar Widodo kepada website resmi Bali United.
Hasilnya saya cukup senang karena kondisi mereka tidak terlalu menurun jauh. Namun memang harus ditingkatkan lagi untuk mencapai kebugaran yang sesuai dengan standartnya. tutup mantan pelatih Sriwijaya FC tersebut.
Bali United sendiri dijadwalkan akan bertanding pada hari Rabu (5/7) mendatang. Pada pertandingan ini mereka akan menjamu Persiba Balikpapan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar.
Baca Juga:
- Regulasi Pemain U-22 Diubah, Madura United Lancarkan Protes Keras
- PSSI Hapus Regulasi Pemain U-23 di Liga 1 Karena Alasan Ini
- Tampil Apik, MU Bakal Perpanjang Kontrak Peter Odemwingie
- Kontra PSM, Kim Kurniawan Minta Bobotoh Birukan GBLA
- Ini Menu Latihan Perdana Persib Bandung
- Liburan, Bek Persija Ini Gabung Essien di Bali
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
-
BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:59
-
BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 18:54
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



