Arsenal Diminta Bayar Klausul Gimenez
Editor Bolanet | 19 Agustus 2016 14:00
Arsene Wenger masih berusaha mencari bek anyar sebelum bursa ditutup dan mengingat negosiasi dengan Shkodran Mustafi masih menemui jalan buntu, manajer Prancis kini disebut tertarik pada bek Uruguay.
Namun menurut laporan yang diturunkan Marca, Atletico sudah mengatakan pada Arsenal bahwa jika mereka ingin membeli sang bek, mereka harus mengeluarkan uang untuk menebus klausul sang pemain senilai 65 juta euro dan Atletico tidak akan menurunkan bandrol mereka untuk sang pemain.
Laporan yang sama mengatakan bahwa Arsenal bukan satu-satunya tim yang tertarik pada Gimenez, mengingat Real Madrid juga tertarik untuk mendatangkannya.
Krisis cedera Arsenal di lini belakang dan empat gol yang masuk ke gawang mereka ketika kalah dari Liverpool pekan lalu sudah membuat tim mendapat tekanan untuk segera mendatangkan bek anyar di musim panas. [initial]
Baca Juga:
- Arda Turan Dapat Pujian Dari Luis Enrique
- Cristiano Ronaldo Absen di Laga Perdana La Liga
- Mascherano Sempat Terpikir Tinggalkan Barca
- Enrique: Sergi Roberto Punya Kecerdasan Luar Biasa
- Inilah Pesan Istimewa Presiden Madrid untuk Asensio
- Tacchinardi: Real Harus Bayar 200 Juta Euro untuk Zidane
- Fabregas Diklaim Takkan Dapat Menit Bermain di Madrid
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









