Bertrand Sayangkan Ketidakjujuran Chelsea
Editor Bolanet | 29 September 2014 15:05
Saya seharusnya mendapatkan kesempatan turun dalam 15, 20, 25, sampai 30 laga dalam semusim, namun ada sesuatu yang menghadang hal tersebut. Sebelumnya saya punya kesempatan untuk pindah, namun beberapa orang dalam klub berkata bahwa saya tak perlu melakukan hal itu, ungkap Bertrand seperti dilansir Mirror.
Saat itulah saya tersadar, ada beberapa hal yang tak masuk akal mengenai apa yang dikatakan klub kepada saya. Yang ingin saya dapatkan dari Chelsea hanyalah kejujuran, namun hal itu tak kunjung mereka lakukan.
Bertrand direkrut dari akademi Gillingham pada tahun 2005 silam, dan sampai saat ini tak pernah berhasil menembus skuat utama Chelsea. Total ia telah menjalani delapan periode peminjaman ke klub lain sampai saat ini dan hanya mengemas 56 penampilan bersama tim utama The Blues.[initial]
Baca Juga
- Remy: Arsenal Setengah Hati Kejar Saya
- Nama Zouma Ternyata Terinspirasi Dari Legenda Hollywood
- Remy Anggap Aneh Hubungannya Dengan Azpilicueta
- Azpilicueta Sanjung Skill Lengkap Loic Remy
- Fabregas Akui Puasa Bicara Dengan Wenger
- Diperlakukan Buruk Oleh Chelsea, Malouda Masih Sakit Hati
- Pea: Mourinho Akan Bawa Chelsea Juara Liga Champions Musim Ini
- Costa Rawan Cedera, Mourinho Peras Otak Atur Rotasi
- Lampard Isyaratkan Tak Ingin Anaknya Bela Chelsea
- Mourinho: Luis Enrique Dulu Pemain Favorit Saya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Ini Alasan Enzo Fernandez Absen di Laga Chelsea vs Nottingham Forest
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 07:42 -
Man of the Match Nottingham Forest vs Chelsea: Reece James
Liga Inggris 18 Oktober 2025, 22:03 -
Nottingham Forest Resmi Pecat Ange Postecoglou Setelah Kalah dari Chelsea
Liga Inggris 18 Oktober 2025, 21:42
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04