Chelsea Datang, Bonucci Ingin Ikat Kontrak di Juventus
Rero Rivaldi | 10 November 2016 11:00
Bola.net - - Leonardo Bonucci disebut siap memupuskan harapan untuk mendatangkannya di Januari dengan mengikat kontrak baru bersama .
The Blues gagal mendapatkan Bonucci di musim panas, meski kembali menyatakan tertarik pada sang bek, yang bersangkutan nampaknya siap untuk kembali memberikan penolakan.
Disebutkan oleh Daily Star bahwa Bonucci dan Juventus sudah beberapa pekan terakhir terlibat negosiasi soal kontrak baru, dan sang pemain diperkirakan akan memberikan komitmen di klub hingga 2021 mendatang.
Antonio Conte sendiri merupakan pengagum Bonucci, yang dihargai tak kurang dari 50 juta pounds oleh Juventus. The Blues sendiri memang sudah memiliki Kurt Zouma, yang sudah kembali pulih dari cedera lutut dan diperkirakan akan kembali pasca jeda Internasional. Namun itu tidak menghentikan keinginan klub London Barat untuk mendatangkan bek Italia.
The Blue sendiri juga dikabarkan tertarik pada pemain AC Milan, Alessio Romagnoli, usai juga gagal mendatangkannya di musim panas.
Namun mereka juga siap bersaing dengan Tottenham untuk mendapatkan gelandang Milan Badelj, yang ingin pergi dari Fiorentina di musim dingin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04