Chelsea Tundukkan Brentford: Malang Sarr Lebih Baik dari Maguire, Mendy Layak Ballon d'Or!
Asad Arifin | 17 Oktober 2021 01:47
Bola.net - Chelsea memainkan laga sulit ketika berjumpa Brentford pada pekan ke-8 Premier League musim 2021/2022. Pada duel di Community Stadium, Sabtu (16/10/2021) malam WIB, Chelsea menang dengan skor 1-0.
Gol penentu kemenangan Chelsea dicetak Ben Chilwell pada menit ke-45.
Brentford memberi perlawanan yang sangat sengit. Mereka melepaskan 13 shots sepanjang laga. Sementara, Chelsea hanya punya lima kali. Tapi, Chelsea mampu mendapatkan satu gol dan tiga poin.
Kegagalan Brentford mencetak gol bukan hanya soal konversi peluang yang buruk. Ada dua peluang Bryan Mbeumo mengenai gawang. Lalu, ada Edouard Mendy dan Malang Sarr yang juga tampil bagus.
Simak reaksi fans melihat aksi heroik Mendy dan Sarr di bawah ini ya Bolaneters.
Awalnya ragu, tapi bagus juga
Malang Sarr vs Harry Maguire
Lebih baik
Mirip Kante
Emot api
Lahir di Kepanjen, Kabupaten Malang
Rahasia Mendy
Ballon d'Or
Sangat luar biasa
Tembok
Dewa
Meriang
Dukun Senegal
Sumber: Twitter
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Komentar Solskjaer Tentang: MU Kalah Lagi, Harry Maguire Limbung, dan Rindu Fred
- Paul Pogba: MU Pantas Kalah, Kebobolan Gol Bodoh
- MU Dipecundangi Leicester: Gak Ada Fred Malah Kalah, Punya Messi Juga Percuma
- Man City 2-0 Burnley: Lord Sterling Tak Terlihat, Seperti Main 10 Orang, Gagal Menang Besar
- Man of the Match Leicester City vs Manchester United: Jamie Vardy
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











