Conte: Cahill Bisa Jadi Seorang Striker
Rero Rivaldi | 20 Maret 2017 08:40
Bola.net - - Gol Gary Cahill di menit ke-87 ke gawang Stoke City membantu meraih tiga angka penuh di laga tandang dan manajer Antonio Conte memuji kemampuan finishing sang bek.
Cahill sendiri menjadi kapten sementara Chelsea, mengingat John Terry belakangan sulit mendapat kesempatan bermain, dan gol Cahill pekan lalu merupakan gol keenamnya musim ini.
Conte sendiri menggeser Cahill ke posisi kiri di lini pertahanannya, yang membuat sang pemain menunjukkan performa impresif. Sang pemain pun disebut oleh manajernya memiliki kemampuan finishing yang setara dengan seorang striker.
Bagi saya, Gary bisa bermain juga sebagai seorang striker. Dia punya kualitas, akrobatik, dan dia amat bagus di tendangan sudut dan bola mati. Saya puas dengannya, karena kami mendapat penalti karena sedikit sentuhan dari Gary, dan saya memintanya mencari solusi untuk menang, tutur Conte menurut Goal International.
Ini adalah kemenangan yang hebat.
Tim asuhan Conte kini hanya kehilangan angka di tiga dari 22 laga terakhir mereka di liga dan sang manajer percaya mereka memiliki mental yang tepat untuk bisa meraih kemenangan melawan tim manapun.
Jika anda ingin memenangkan liga, amat penting tidak kehilangan poin. Di atas semua itu, ketika anda bermain bukan melawan ti top, penting sekali menjaga kontinuitas. Inilah yang disebut mental juara.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41 -
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 08:53
LATEST UPDATE
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35 -
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04