Conte dan Costa Disebut Sebagai Kombinasi Yang Sempurna
Editor Bolanet | 13 September 2016 20:04
Costa menjadi senjata andalan lini depan sejak didatangkan ke Stamford Bridge musim panas 2014 lalu. Namun musim lalu performanya sempat mengalami penurunan.
Di musim ini, di bawah asuhan Conte, penyerang Spanyol itu menemukan kembali ketajamannya. Dari empat laga yang telah dilakoninya di liga, ia sudah membukukan empat buah gol. Musim lalu, ia butuh waktu tiga setengah bulan untuk mencapai jumlah gol yang sama.
McClaren pun menyebut Conte pantas dipuji karena telah berhasil mengembalikan ketajaman Costa. Ia pun menyebut keduanya merupakan pasangan yang sempurna.
Kombinasi dari Antonio Conte dan Diego Costa sungguh menarik. Mereka sangat menyenangkan untuk ditonton, serunya pada Sky Sports Now.
Mereka mirip satu sama lain. Salah satunya gila di lapangan dan satunya lagi gila di luar lapangan. Mereka kombinasi sempurna. Mereka saling mengenal dan Conte mungkin adalah orang terbaik untuk menangani Costa, terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Chelsea Sekarang Dipandang Mulai Mirip Juventus
- Diego Costa Dinilai Tak Perlu Agresif Untuk Jadi Efektif
- Cerezo: Griezmann Bisa Lewati Messi dan Ronaldo
- Hazard: Diego Costa Dicintai di Chelsea
- Hazard Minta Chelsea Kerja Keras Benahi Pertahanan
- Matic: Conte Beri Chelsea Mental Juara
- Azpilicueta Lempar Pujian Pada Diego Costa
- Zola Sanjung Efek Conte di Chelsea
- Conte Tak Khawatirkan Cedera Terry
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







