Coutinho Ungkap Alasan Terbesarnya Tinggalkan Liverpool
Rero Rivaldi | 7 Februari 2018 13:50
Bola.net - - Philippe Coutinho mengakui bahwa ia meninggalkan dan bergabung dengan demi memenangkan trofi.
Pemain Brasil menuntaskan transfernya senilai 142 juta pounds ke Camp Nou bulan lalu, usai lima tahun menjalani karir di Premier League.
Pemuda 25 tahun amat ingin bergabung dengan klub La Liga dan akhirnya mendapat yang ia inginkan usai sebelumnya manajer Jurgen Klopp menolak semua tawaran yang masuk di musim panas.
Dan mantan pemain Inter itu berkeras ambisinya untuk meraih kemenangan dan juga trofi amat menentukan dalam pengambilan keputusan.
Semua orang tahu saya ingin bergabung dengan Barcelona, tuturnya di 8TV.
Hal itu tak terwujud di musim panas, namun kami terus bekerja keras hingga akhirnya bisa menuntaskannya di musim dingin.
Saya benar-benar ingin memenangkan gelar yang masif, itu adalah salah satu alasan yang membuat saya bergabung. Saya ingin memenangkan sebanyak mungkin trofi, saya tak ingin memilih trofi atau gelar khusus.
Coutinho sudah bermain di empat laga untuk Barca namun belum juga mencetak gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Ganti Pelatih, Apakah Endrick Akan Pulang dari Lyon?
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 16:00
-
Seperti Apa Gaya Melatih Liam Rosenior? Begini Testimoni Liam Delap: Dia Brutal Sih!
Liga Inggris 14 Januari 2026, 15:30
-
Prediksi Superkomputer: Bagaimana Nasib Manchester United di Bawah Michael Carrick?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 14:41
-
Insiden di Sesi Latihan yang Memicu Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 14:28
-
3 Bintang Real Madrid yang Bermasalah dengan Kepemimpinan Xabi Alonso
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 13:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Racing vs Barcelona 16 Januari 2026
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 03:00
-
Pelatih Barcelona Bersimpati Pada Xabi Alonso, Tapi Juga Sindir Real Madrid
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 02:52
-
Prediksi Como vs Milan 16 Januari 2026
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:45
-
Jelang Duel Como vs Milan, Allegri Umbar Pujian Untuk Fabregas
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:36
-
Pembelaan Allegri Untuk Pulisic yang Buang-buang Peluang di Laga Fiorentina vs Milan
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:10
-
Allegri Beri Sinyal Perubahan Taktik: Milan Tak Lagi Kaku Lawan Como?
Liga Italia 15 Januari 2026, 01:17
-
Jelang Como vs Milan, Allegri Pastikan Leao Fit dan Ungkap Nasib Fullkrug
Liga Italia 15 Januari 2026, 00:36
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17


