Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Crystal Palace
Gia Yuda Pradana | 26 Oktober 2019 16:32
Bola.net - Peringkat 5 Arsenal akan menjamu peringkat 6 Crystal Palace pada pekan ke-10 Premier League 2019/20, Minggu (27/10/2019). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Emirates Stadium ini.
Dalam laga kandangnya melawan Palace di Premier League musim lalu, Arsenal kalah 2-3. Arsenal mencetak 2 gol lewat Mesut Ozil (47') dan Pierre-Emerick Aubameyang (77'). Palace mencetak 3 gol melalui Christian Benteke (17'), Wilfried Zaha (61'), dan James McArthur (69').
Arsenal belum pernah menelan 2 kekalahan beruntun lawan Palace di semua kompetisi.
Arsenal menang 2 kali dan kalah 2 kali dalam 5 laga terakhirnya melawan Palace di Premier League (M2 S1 K2).
Arsenal tanpa clean sheet dalam 5 laga terakhirnya melawan Palace di Premier League.
Arsenal cuma kalah 2 kali dalam 10 laga kandangnya melawan Palace di Premier League (M7 S1 K2), yakni dengan skor 1-2 pada musim 1994/95 dan 3-2 pada musim 2018/19.
Selalu tercipta 3 gol atau lebih dalam 8 dari 10 pertemuan terakhir Arsenal dan Palace di Premier League.
Arsenal selalu mencetak 2 gol atau lebih dalam 11 dari 13 laga terakhirnya melawan Palace di semua kompetisi.
Scroll terus ke bawah untuk statistik yang lebih lengkap.
Statistik Arsenal
Arsenal di Premier League musim ini: M4 S3 K2, gol 13-12.
Gol terbanyak untuk Arsenal di Premier League musim ini: Pierre-Emerick Aubameyang (7).
Assist terbanyak untuk Arsenal di Premier League musim ini: Dani Ceballos, Ainsley Maitland-Niles, Nicolas Pepe (masing-masing 2).
Arsenal cuma kalah 1 kali dalam 22 laga kandang terakhirnya di Premier League.
Arsenal memenangi 2 laga kandang terakhirnya di Premier League: 3-2 vs Aston Villa, 1-0 vs Bournemouth.
Arsenal cuma 2 kali clean sheet dalam 9 laga yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini, yakni ketika menang 1-0 vs Newcastle (tandang) pada pekan pertama dan saat menang 1-0 menjamu Bournemouth pada pekan ke-8.
Gabriel Martinelli mencetak 5 gol dan 1 assist dalam 5 penampilan terakhirnya untuk Arsenal di semua kompetisi.
Nicolas Pepe mencetak 2 gol dan 1 assist dalam 3 penampilan terakhirnya untuk Arsenal di semua kompetisi.
Berikutnya: Liverpool vs Arsenal (31/10/2019 - Carabao Cup).
Statistik Crystal Palace
Palace di Premier League musim ini: M4 S2 K3, gol 8-10.
Gol terbanyak untuk Palace di Premier League musim ini: Jordan Ayew (3).
Assist terbanyak untuk Palace di Premier League musim ini: Wilfried Zaha, Jeffrey Schlupp, Martin Kelly (masing-masing 1).
Selalu tercipta 3 gol atau lebih dalam 5 dari 6 laga tandang terakhir Palace di Premier League.
Palace cuma 1 kali clean sheet dalam 5 laga terakhirnya di Premier League.
Palace tanpa clean sheet dalam 4 laga tandang yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini.
Tak ada hasil imbang dalam 4 laga tandang (M2 S0 K2) yang sudah dimainkan Palace di Premier League musim ini: 0-1 vs Sheffield United, 2-1 vs Manchester United, 0-4 vs Tottenham, 2-1 vs West Ham.
Berikutnya: Crystal Palace vs Leicester City (03/11/2019 - Premier League).
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Ada Satu Masalah Ini, Unai Emery Dituding Tidak Benar-Benar Mengenal Pemain Arsenal
- Bikin Dua Gol Tendangan Bebas Indah, Ternyata Ini Rahasia Nicolas Pepe
- Begini Jawaban Pedas Unai Emery Saat Disinggung Tentang Nasib Mesut Ozil
- Fakta Unik: Ketika 7 Klub Inggris Berjaya di Eropa
- Highlights Liga Europa: Arsenal 3-2 Vitoria
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









