Duh, MU Kena Tikung untuk Transfer Patrick Dorgu?
Serafin Unus Pasi | 21 Januari 2025 19:27
Bola.net - Ada kabar buruk datang bagi Manchester United. Mereka terancam gagal untuk mendapatkan jasa Patrick Dorgu dari Lecce.
Beberapa hari terakhir, Dorgu memang lagi ramai dikaitkan dengan Manchester United. Bek milik Lecce itu diproyeksikan jadi pengganti Antony di skuad Setan Merah.
Manchester United dilaporkan sudha bergerak untuk mendapatkan Dorgu. Mereka sedang mengupayakan agar transfer sang winger bisa lekas kelar.
Namun Gianluca Di Marzio melaporkan bahwa MU terancam gagal mendapatkan sang bek. Pasalnya ada klub lain yang sedang bermanuver untuk sang bek.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Ditikung Klub Italia

Menurut laporan tersebut, Manchester United berpotensi kalah dari Napoli untuk transfer Dorgu.
Klub asal Naples itu dilaporkan sangat menyukai sang bek. Mereka dilaporkan juga sudah bergerak untuk mendapatkan jasa sang pemain.
Menurut laporan itu, Napoli sudah mencapai kesepakatan dengan Napoli untuk transfer sang pemain. Jadi mereka sedikit lagi bisa memboyong Dorgu ke Naples.
Masih Bisa Dapat

Namun Di Marzio melaporkan bahwa Manchester United masih bisa memenangkan perburuan Dorgu.
Syaratnya mereka harus segera memasukkan tawaran ke meja Lecce. Tawaran sekitar 35 juta Euro dilaporkan sudah cukup untuk memenangkan perburuan Dorgu.
Jadi MU saat ini harus segera memasukkan tawaran itu jika mereka ingin memenangkan transfer ini.
Opsi Lain

Jika pada akhirnya MU gagal mendapatkan jasa Dorgu, Setan Merah dilaporkan punya beberapa opsi alternatif.
Rayan Ait-Nouri dan Milos Kerkez dilaporkan jadi bek kiri lain yang jadi incaran Ruben Amorim di bursa transfer kali ini.
Klasemen Premier League
(Gianluca Di Marzio)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









