Giggs Tegaskan Ogah Tukangi Tim Premier League Ini
Rero Rivaldi | 22 Desember 2017 16:00
Bola.net - - Mantan bintang Manchester United, Ryan Giggs, mengkonfirmasi bahwa ia tidak akan menggantikan posisi Paul Clement di Swansea City.
Clement dipecat oleh penghuni dasar klasemen Premier League tengah pekan ini, usai menangani tim Wales kurang dari setahun.
Giggs sempat dikaitkan dengan Swans, sebelum mereka akhirnya mereka menunjuk pelatih asal Amerika Serikat, Bob Bradley.
Giggs mengatakan di Sky Sports News: Tidak, saya sudah pernah bicara dengan mereka sebelumnya. Terakhir sebelum mereka menunjuk Bob Bradley.
Ditanya soal apa yang membuat Swansea tampil buruk musim ini, Giggs menyebut: Saya tidak tahu, saya tidak ada di dalam klub namun yang jelas dalam beberapa tahun terakhir mereka menjalankan klub dengan baik, bermain dengan cara yang benar, dan cukup solid sebagai tim Premier League.
Namun semuanya sulit sekarang, anda lihat mereka ada di papan bawah. Setiap tahun bertambah sulit, mereka kehilangan pemain bagus, bukan begitu?
Mereka kehilangan Sigurdsson, Llorente, dan mungkin takkan pernah bisa menggantikan mereka. Hal semacam ini selalu menjadi masalah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Manchester United Ini Jadi Kandidat Pelatih Baru Wolverhampton?
Liga Inggris 3 November 2025, 08:20
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 3 November 2025, 05:09
-
Man of the Match Manchester City vs Bournemouth: Erling Haaland
Liga Inggris 3 November 2025, 01:49
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 3 November 2025, 19:16
-
Cek Jadwal dan Nonton Liga Champions Pekan ke-4: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Champions 3 November 2025, 19:04
-
Ismed Sofyan Pimpin Persma 1960, Dapat Dukungan dari Gubernur Sulut
Bola Indonesia 3 November 2025, 18:48
-
Prediksi Olympiakos vs PSV Eindhoven 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:57
-
Klaim DBD Tembus 166.000 Kasus, BPJS Kesehatan Tegaskan Biaya Ditanggung Penuh Tanpa Plafon
News 3 November 2025, 14:51
-
Kylian Mbappe Terus Bikin Gol, Lewati Rekor Thierry Henry
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:48
-
Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
Asia 3 November 2025, 14:41
-
Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:30
-
Panduan Cerdas Beli Jersey Bola: Jangan Cuma Lihat Harga!
Lain Lain 3 November 2025, 14:27
-
Jangan Harap Gaji Vinicius Bisa Setara Mbappe
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs AS Monaco 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:05
-
Prediksi Tottenham vs FC Copenhagen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 13:39
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36





