Hazard Mengharap Tawaran dari Barca setelah Neymar Pergi
Haris Suhud | 31 Agustus 2017 18:00
Bola.net - - Eden Hazard mengaku mengharapkan ada tawaran dari kepadanya setelah klub Catalan tersebut kehilangan . Namun demikian, ia belum pasti menerima tawaran tersebut karena ia merasa bahagia di Chelsea.
Seperti yang diketahui bahwa Barcelona kehilangan Neymar pada musim panas ini. Pemain asal Brasil tersebut meninggalkan Camp Nou setelah klausul pelepasannya ditebus PSG dengan nilai 222 juta euro.
Setelah kehilangan Neymar, Barca tentu saja membutuhkan penggantinya. Sejauh ini Barca telah mendatangkan Ousmane Dembele dari Borussia Dortmund. Tapi kabarnya mereka masih akan berusaha mendapatkan Philippe Coutinho dari Liverpool.
Sementara itu, Hazard memiliki posisi sama dengan Neymar di Barca. Ia menilai ada peluang Barca mendekatinya setelah mereka ditinggalkan Neymar.
Ada kemungkinan. Tapi dalam pikiran saya hanya ada satu target: berjuang kembali setelah cedera parah yang pertama, ucap Hazard, pemain yang baru saja sembuh dari cedera tersebut, pada HLN.
Untuk masing-masing pemain yang pergi, harus ada penggantinya pada posisi tersebut. Khususnya di klub besar. Mungkin saja itu saya, atau pemain lain.
Tapi saya baik-baik saja di Chelsea. Saya memulai tahun keenam saya di sini dan saya sangat semangat bermain untuk Chelsea, sambungnya.
Ketika ditanya soal perkiraan harga dirinya, Hazard menjawab: 300 juta euro mungkin? Tidak, saya tidak tahu berapa harga saya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
-
Ruben Amorim Bikin Kejutan: Boyong Wonderkid 15 Tahun ke Latihan Tim Utama MU
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 06:24
-
Prediksi Brentford vs Liverpool 26 Oktober 2025
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:59
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Malaysia 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Jake Dixon
Otomotif 24 Oktober 2025, 14:34
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








