Herrera: Saya Tak Sehebat Paul Scholes
Editor Bolanet | 26 Juli 2016 03:31
Sebagaimana disebutkan The Mirror sejumlah fans menilai gelandang dari Spanyol tersebut memiliki beberapa kesamaan dengan Scholes mulai dari cara bermain dan lain sebagainya. Herrera menyatakan memang sangat hormat pada Scholes. Tapi menurutnya, dirinya dan Scholes masih beda level.
Saya merasa bangga ada orang yang mengatakan saya bisa bermain sepertinya, tapi menurut saya tidak, ucap Herrera yang saat ini masih berada di Tiongkok untuk menjalani tour Asia.
Saya tak sebagus dia, tandas pemain 26 tahun tersebut.
Herrera datang ke Old Trafford pada 2014 silam dari Athletic Bilbao pada era Louis van Gaal. Sejauh ini, ia mencatatkan 72 penampilan dengan mengemas 13 gol dan 11 assist. [initial]
Baca Juga:
- Joe Allen Resmi Tinggalkan Liverpool untuk Stoke City
- Guardiola Dilaporkan Tertarik Boyong Andre Ayew
- Pogba Bertemu Agen di Miami, Selesaikan Transfer ke MU?
- Mourinho Disarankan Terus Pantau Ramadan Sobhi
- Derby Manchester Batal, Pemain MU Tetap Rajin Berlatih
- Bukan ke MU, Agen Ungkap Jesus Menuju Manchester City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








