Kacau! MU Kehilangan Bola Sampai 167 Kali Saat Imbang Lawan Newcastle
Ari Prayoga | 29 Desember 2021 14:45
Bola.net - Manajer Manchester United, Ralf Rangnick bisa jadi kini tengah pusing memikirkan performa timnya menyusul hasil imbang di markas Newcastle, Selasa (28/12/2021) dini hari kemarin.
Dalam laga ini, Manchester United sempat tertinggal terlebih dahulu akibat gol Allan Saint-Maximin di awal babak pertama. Kedudukan ini bertahan hingga pertengahan babak kedua.
Edinson Cavani mencetak gol untuk menyamakan skor menjadi 1-1. Skor ini pun bertahan hingga pertandingan berakhir. Manchester United harus puas membawa pulang satu poin dari St. James' Park.
Statistik Mencengangkan Manchester United
Masalahnya adalah, skuad Manchester United bermain relatif buruk pada laga tersebut. Hal itu tergambar dari statistik pertandingan.
Dilansir The Sun, dalam laga tersebut Manchester United tercatat kehilangan bola sebanyak 167 kali. Angka ini merupakan yang tertinggi dicatatkan United di Premier League musim ini.
Buruknya performa Manchester United dari segi hal-hal dasar sepak bola seperti umpan ke rekan dan pressing menunjukkan besarnya masalah yang harus dihadapi Rangnick.
Kecaman Gary Neville
Tak heran jika penampilan Manchester United di markas Newcastle mendapat kecaman bertubi-tubi dari legenda Setan Merah, Gary Neville.
"Rangnick akan membenci malam ini. Saya pikir Rangnick akan benar-benar khawatir," ujar Neville.
"Sikap, dasar-dasar, ada sesuatu yang tidak beres di sana. Pasti ada masalah yang terjadi. Mereka semua saling memperhatikan, mereka tidak saling membantu, dan semangat ruang ganti sangat penting,"
Klasemen Premier League
Sumber: The Sun
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



