Kiper West Ham Kirim Peringatan Soal Pujian Joe Hart
Rero Rivaldi | 20 Juli 2017 10:00
Bola.net - - mengingatkan David Sullivan bahwa ia merupakan kiper yang juga memiliki kemampuan hebat, usai co-chairman West Ham memuji pemain anyar Joe Hart sebagai kiper terbaik yang pernah bekerja sama dengannya.
Sullivan dan Hart sebelumnya pernah bekerja sama di Birmingham City, dan kembali bertemu ketika kiper Manchester City dipinjamkan ke London Stadium pekan ini.
Sullivan langsung memuji kontribusi Hart di St Andrew di musim 09/10, dan sepertinya melupakan kehadiran kiper hebat lainnya di West Ham.
Namun komentar tersebut sepertinya tidak diterima baik dengan Adrian, yang kemudian menggunakan media sosial untuk mengirimkan pesan langsung pada Sullivan.
Terima kasih atas kejujurannya! Namun anda masih punya 'dua profesional hebat lain', yang juga berjuang dan mempertahankan kehormatan emblem ini, tulisnya di Twitter.
Adrian membuat 16 penampilan di Premier League musim lalu, sementara 22 laga lainnya diwarnai oleh aksi Darren Randolph di bawah mistar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





