Manchester United Kalah Lagi, Begini Pembelaan Ruben Amorim
Serafin Unus Pasi | 27 Desember 2024 18:40
Bola.net - Manajer Manchester United, Ruben Amorim memberikan pembelaan kepada anak asuhnya usai dikalahkan Wolverhampton. Ia menyebut bahwa timnya masih dalam periode transisi dan mereka masih butuh waktu untuk berbenah.
Ya, Manchester United baru saja menelan kekalahan. Melawan Wolverhampton, Setan Merah harus menelan kekalahan dengan skor 2-0.
Kekalahan ini menambah panjang daftar kekalahan Setan Merah. Kekalahan ini membuat Setan Merah menelan total tiga kekalahan beruntun baru-baru ini.
Amorim sendiri baru-baru ini ditanyai mengapa MU bisa tampil seburuk ini. Ia menilai Setan Merah masih butuh waktu agar bisa menerapkan apa yang ia inginkan.
Simak komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Perubahan Besar

Dalam konferensi persnya seusai laga, Amorim memberikan pembelaan terhadap performa buruk timnya.
Ia menyebut skuad Setan Merah saat ini sedang dalam periode transisi, di mana mereka melakukan banyak perubahan. Sehingga mereka masih mempelajari skema baru yang diinginkan Amorim.
"Para pemain saya membutuhkan waktu lebih, karena kami mengubah total gaya bermain kami. Gaya bermain ini sangat sulit untuk pemain kami, dan kami dan para staff kami juga kesulitan untuk mengajarkan para pemain kami," sambung Amorim.
Harus Lanjut

Amorim juga menegaskan bahwa ia tidak akan menyerah dengan kondisi sulit ini. Ia optimistis bahwa Setan Merah bakal bangkit dari keterpurukan ini.
"Ketika kami tidak mendapatkan hasil yang bagus, maka situasi yang kami alami juga bakal semakin sulit," sambung Amorim.
"Jadi kami harus percaya dengan apa yang kami lakukan dan kami harus meneruskan itu. Ini adalah momen yang sulit namun kami harus fokus untuk pertandingan berikutnya," imbuh sang manajer.
Laga Berikutnya

Manchester United akan memainkan laga kandang di pertandingan berikutnya.
Setan Merah akan menjamu Newcastle di Old Trafford pada tanggal 30 Desember mendatang.
Klasemen Premier League
(MUTV)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, Julukan Klub dengan Manajemen Terburuk Menggema
Liga Inggris 2 Januari 2026, 11:03
-
Mateta On Fire di Palace, Man United Diam-diam Mengintai?
Liga Inggris 2 Januari 2026, 10:14
-
Prediksi Brighton vs Burnley 3 Januari 2026
Liga Inggris 2 Januari 2026, 10:14
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 2 Januari 2026, 09:00
LATEST UPDATE
-
Cagliari vs Milan: Duel-duel Kunci Penentu Arah Laga di Sardinia
Liga Italia 2 Januari 2026, 22:08
-
Real Madrid Tegaskan Nico Paz Bukan Aset Dagang usai Dipulangkan 2026
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 20:57
-
Banyak Tanda Tanya, Begini Prediksi Susunan Pemain AC Milan Hadapi Cagliari
Liga Italia 2 Januari 2026, 20:35
-
Niclas Fullkrug Resmi Berseragam AC Milan, Pakai Nomor Punggung 9
Liga Italia 2 Januari 2026, 20:10
-
Kiper Barcelona Jadi Kandidat Kuat Peraih Trofi Zamora
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 19:57
-
Menunggu Dampak Instan Niclas Fullkrug di AC Milan
Liga Italia 2 Januari 2026, 19:15
-
Juventus Mulai Menemukan Arah, tapi Ada Satu Masalah yang Belum Tuntas
Liga Italia 2 Januari 2026, 18:29
-
Dusan Vlahovic dan Dilema Juventus di Tengah Ketidakpastian Kontrak
Liga Italia 2 Januari 2026, 18:22
-
Persija Jakarta vs Persijap: Tim Tamu Menatap Laga Berat di SUGBK
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 17:38
-
Demi Jaga Peluang Juara, Arsenal Incar Bintang Muda Real Madrid Ini
Liga Inggris 2 Januari 2026, 17:26
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persija Jakarta vs Persijap Jepara 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:22
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSM Makassar 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:13
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


