Merson Ragukan Kans Ibrahimovic Gabung Arsenal
Editor Bolanet | 19 Maret 2016 23:50
Seperti yang kita ketahui, Ibra sudah menekankan bahwa ia tidak akan memperpanjang kontraknya di PSG yang habis pada musim panas nanti. Akibatnya sejumlah klub seperti , , dan Manchester United disebut-sebut akan menjadi pelabuhan karir berikutnya dari kapten Timnas Swedia tersebut.
Merson yang pernah bermain untuk klub London Utara tersebut menyebut bahwa Wenger tidak akan mendatangkan Ibra pada musim panas ini. Ibrahimovic adalah seorang pemenang. Ia sudah memenangkan 13 trofi di banyak liga ungkap Merson kepada Sky Sports.
Meskipun ia seorang pemenang, Wenger tidak akan mendatangkannya karena ia akan terus mempertanyakan keputusan Wenger. Dia (Wenger) tidak mau ada orang yang mempertanyakan keputusannya di ruang ganti. Ia tidak ingin ada pemain yang mengacau di ruang gantinya tutup Merson.[initial]
Baca Juga:
- Sua Ibrahimovic, Hart Pasti Ingat Memori Pahit Ini
- 'Ibrahimovic Bisa Kembali ke AC Milan'
- Wenger Bantah Tertarik Datangkan Ibrahimovic
- Ibrahimovic Diklaim Lanjutkan Karir di London
- Eks Presiden Prancis Ingin Ganti Ibra dengan Ronaldo dan Messi
- Flashback Euro 2004: Voli Backheel Sensasional Zlatan Ibrahimovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











