MU Lakukan Percobaan Final Untuk Boyong Willian
Dimas Ardi Prasetya | 31 Agustus 2017 21:46
Bola.net - - Manchester United dikabarkan telah melakukan usaha terakhirnya untuk mendatangkan dari pada hari terakhir bursa transfer musim panas ini.
Musim panas ini, Setan Merah mendatangkan empat pemain baru. Mereka adalah Victor Lindelof, Romelu Lukaku, Nemanja Matic dan striker baru tapi lama, Zlatan Ibrahimovic.
Namun Jose Mourinho kabarnya masih ingin mendatangkan satu lagi pemain baru. Sebelumnya, mereka sempat disebut telah melepas penawaran sebesar 50 juta Pounds pada Real Madrid untuk memboyong Marco Asensio.
Akan tetapi, kini mereka disebut kembali mencoba merayu Chelsea untuk bisa memboyong Willian. Menurut laporan dari The Sun, Setan Merah sudah melepas penawaran, akan tetapi tidak diketahui persis berapa besaran tawaran tersebut.
Kabarnya, transfer Willian ke Old Trafford sendiri bisa saja terjadi pada deadline day bursa transfer musim panas pada Kamis ini. Asalkan, Chelsea bisa merampungkan transfer Riyad Mahrez dari Leicester City.
Ketertarikan United pada Willian sendiri bukanlah hal yang mengejutkan. Sebab ia adalah salah satu pemain andalan Mourinho saat manajer asal Portugal itu masih menjabat sebagai manajer di Stamford Bridge.
Winger asal Brasil itu sendiri tampil mempesona saat para pemain Chelsea lainnya tampil buruk di musim 2015-16. Willian tampil stabil dan jadi pemain terbaik Chelsea di musim tersebut.
Willian gabung Chelsea pada tahun 2013 dari klub Anzi Makhachkala. Sejak saat itu, ia telah tampil sebanyak 185 kali bagi The Blues dan mencetak 31 gol dan 28 assist.
Gosip Transfer Lainnya:
- City Tawar Sanchez 60 Juta Pounds
- Verratti Masih Buka Peluang Hijrah dari PSG
- Ox Chamberlain Rela Potong Gaji Demi Liverpool
- MU Tawar Asensio 50 Juta Pounds
- Ayah Mustafi Pastikan Anaknya Tetap di Arsenal
- Di Maria Minta Pindah ke Barcelona
- 'Barca Sudah Tahu Neymar Akan Pergi Sejak 10 Mei'
- Chamberlain Lepas, Chelsea Akan Pertahankan Kenedy
- Gelandang Manchester City Diintip Stoke
- Messi Berupaya Keras Datangkan Di Maria ke Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






