Pires: Arsenal vs Man City, Spesial dan Penting Bagi Kedua Tim
Afdholud Dzikry | 27 Maret 2017 13:25
Bola.net - - Legenda Arsenal, Robert Pires mengatakan bahwa pertandingan melawan Manchester City akan sangat penting bagi mantan timnya. Tapi bukan hanya timnya, laga ini juga penting bagi lawan mereka.
Arsenal dan Manchester City memiliki awal musim yang bagus musim ini dan digadang-gadang sebagai penantang serius gelar. Namun perlahan-lahan performa mereka menurun dan kini justru tertinggal jauh dari pemuncak klasemen, Chelsea.
Dan akhir pekan ini, kedua tim akan bertemu di Emirates Stadium. Pertandingan ini sendiri dilabeli sebagai pertandingan spesial dan penting bukan hanya bagi The Gunners, tapi juga bagi The Citizens dalam upaya keduanya ke Liga Champions musim depan.
Anda tahu ini sebuah laga spesial saat anda melawan Manchester City. Pada awal musim, Manchester City dan Arsenal ingin bertarung untuk gelar, ujarnya.
Sekarang berbeda, karena Chelsea merupakan pemuncak klasemen. Arsenal dan Manchester City perlu untuk finish di empat besar untuk bermain di Liga Champions musim depan, sambungnya.
Bagi Arsenal, ini sulit, mereka tak berada di momen bagus. Kami kalah melawan Bayern Munchen, di Liga Champions dan kami kalah lawan West Brom. Saya ingin melihat reaksi bagus dan sebuah semangat besar, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









