Rojo Antusias Hadapi Swansea City
Serafin Unus Pasi | 5 November 2016 22:30
Bola.net - - Bek Manchester United, Marcos Rojo mengaku sangat antusias untuk berhadapan dengan Swansea City pada akhir pekan nanti. Rojo menyebut ia sudah tidak sabar beradu kebolehan dengan mantan rekannya, Federico Fernandez.
Baik Rojo dan Fernandez merupakan teman baik semenjak mereka masih belia. Keduanya sama-sama memperkuat klub asal Argentina Estudiantes sebelum keduanya berpisah di level senior.
Rojo menyebut sudah tidak sabar bereuni dengan salah satu teman terbaiknya tersebut. Saya sudah mengenalnya [Fernandez] sangat lama ungkap Rojo kepada MUTV.
Kami sudah berteman selama 12 atau 13 tahun terakhir dan kami sudah menjadi juara bersama di Argentina. Kami punya sejarah yang sangat bagus
Pertandingan nanti akan menjadi pertandingan yang besar. Namun ketika kami berhadapan di lapangan maka dia akan menjadi lawan saya. Di luar lapangan kami memiliki hubungan persahabatan yang sangat bagus tandas bek Timnas Argentina tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
LATEST UPDATE
-
4 Sosok di Balik Kebangkitan Manchester United Musim Ini
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 04:00
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









