Sane: Transformasi Penampilan Saya Berkat Pep
Rero Rivaldi | 19 April 2017 11:20
Bola.net - - Leroy Sane belum lama ini memuji Josep Guardiola karena transformasi penampilan yang ia tunjukkan di sejak awal musim, hingga akhirnya masuk nominasi pemain muda terbaik PFA musim ini.
Usai sempat mengalami cedera di awal karirnya di Manchester City setelah dibeli 37 juta pounds dari Schalke, pemain Jerman berusia 21 tahun menunjukkan performa memikat di pertengahan Desember, dan terus bermain konsisten.
Sane mencetak total sembilan gol di 17 kesempatan turun sebagai starter usai timnya menang atas Southampton pekan lalu dan akhirnya masuk nominasi pemain muda terbaik PFA tahun ini.
Dan ia kemudian memuji Guardiola yang sudah membantunya menyesuaikan diri di Premier League.
Dia menjadikan saya pemain yang lebih komplit. Kadang saya harus bermain di tengah, melawan tim tertentu, dan bermain melebar di kesempatan lain, tutur Sane menurut Express.
Dia membuat saya melihat lebih detail, menguasai bola lebih baik lagi, menjadi lebih agresif ketika menguasai bola.
Sane menambahkan: Saya bahagia bermain dengan sosok seperti David Silva dan De Bruyne karena mereka tahu bagaimana saya bermain dan bergerak, mereka tahu persis bagaimana mengalirkan bola.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






