Sterling: Ini Kemenangan Penting
Serafin Unus Pasi | 13 Mei 2017 21:45
Bola.net - - Winger Manchester CIty, Raheem Sterling mengaku senang dengan keberhasilan timnya mengalahkan Leicester City baru-baru ini. Sterling menyebut kemenangan ini membuat timnya semakin dengan dengan tiket ke Liga Champions musim depan.
Pada pertandingan pekan ke 37 ini, kubu The Citizens berhasil meraih poin penuh saat menjamu Leicester City di Etihad Stadium setelah mereka mengalahkan tim tamu dengan skor 2-1.
Pada laga tersebut David Silva dan Gabriel Jesus menjadi pencetak gol bagi Manchester City. Sementara di kubu tim tamu, Shinji Okazaki berhasil menceploskan bola ke gawang Willy Caballero.
Sterling sendiri mengaku puas dengan kemenangan ini karena menurutnya laga ini merupakan laga yang krusial bagi timnya. Kemenangan ini benar-benar merupakan kemenangan yang besar bagi kami, tutur Sterling kepada Sky Sports.
Sepanjang musim ini, ada beberapa pertandingan yang saya rasa kami bisa mendapatkan hasil yang lebih baik namun kami tidak beruntung. Namun hari saya rasa dewi fortuna berada bersama kami. tutup mantan pemain Liverpool tersebut.
Berkat kemenangan ini, Manchester City memperlebar jarak dari Arsenal yang baru bermain melawan Stoke City setelah pertandingan mereka.
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Manchester City vs Leicester City: Skor 2-1
- Dihubungkan Dengan Duo Manchester, Dolberg Pilih Setia di Ajax
- Hart Pastikan Hengkang Dari Manchester City
- Peralihan Tongkat Estafet EPL Dari Ranieri ke Conte
- Guardiola Optimis City Tembus Liga Champions
- Guardiola Nikmati Musim Pertamanya di City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Swansea City vs Manchester City: Rayan Cherki
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 05:47
-
Eks City Ini Ungkap KelemahanWirtz yang Membuatnya Kesulitan Bersinar di Liverpool
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 02:59
LATEST UPDATE
-
Nottingham Forest vs MU: Duel Casemiro Lawan Sang Calon Pengganti
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 19:47
-
Prediksi BRI Super League: Persija Jakarta vs PSBS Biak 31 Oktober 2025
Bola Indonesia 30 Oktober 2025, 18:37
-
Prediksi BRI Super League: PSIM Yogyakarta vs Persik Kediri 31 Oktober 2025
Bola Indonesia 30 Oktober 2025, 18:33
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 18:26
-
5 Pemain Ini Tampil tak Sesuai Standar, Liverpool pun Terkena Imbasnya
Liga Inggris 30 Oktober 2025, 17:38
-
Legenda Persib Bandung Nilai Bojan Hodak Cocok jadi Pelatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 30 Oktober 2025, 17:25
-
Ajak Kembali ke Zaman Batu, Ini Terobosan Dedi Mulyadi agar Pelajar Jabar Gemar Jalan Kaki
News 30 Oktober 2025, 16:51
-
Bahaya Rokok Elektrik: Bisa Menyumbat Aliran Darah ke Otak dan Mata
News 30 Oktober 2025, 16:49
-
Cek Jadwal dan Nonton Serie A 2025/26 Pekan ke-9, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Italia 30 Oktober 2025, 16:14
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 30 Oktober 2025, 16:14
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 30 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36
-
Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini 5 Kandidat Penggantinya
Editorial 28 Oktober 2025, 08:37






