Vermaelen Dukung Arsenal Menangkan Derby London Utara
Rero Rivaldi | 16 November 2017 13:20
Bola.net - - Bek , Thomas Vermaelen, mendukung untuk membungkam akhir pekan ini.
Eks kapten Arsenal, Vermaelen, bermain bersama pemain Tottenham, Jan Vertonghen, untuk mengawal jantung pertahanan Belgia ketika melawan Jepang pekan ini.
Namun pekan ini, Vermaelen memutuskan untuk melupakan sejenak pertemanannya dengan Vertonghen, dan siap memberikan dukungan penuh pada tim asuhan Arsene Wenger.
Arsenal sendiri tidak dalam kondisi terbaik menjelang pertandingan melawan tim asuhan Mauricio Pochettino. Mereka terlempar dari posisi empat besar dan baru saja menelan kekalahan telak 1-3 dari Manchester City di Etihad sebelum jeda Internasional.
Namun demikian, Vermaelen mengatakan di Sportsmole: Well, saya berharap Arsenal menang, ini akan menjadi pertandingan yang berat, saya amat menantikannya.
Rival besar, pertandingan besar, dan semua pemain dari kedua klub bakal tidak sabar memainkan pertandingan ini.
Setelah menghadapi Tottenham, Arsenal akan dinanti pertandingan melawan FC Koln di Liga Europa pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
LATEST UPDATE
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Rapor Pemain Man United vs Brighton: Tetap Kalah Meski Main 4 Bek Plus Kobbie Mainoo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:30
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Dua Kali Imbang Lawan Tim Papan Bawah, Allegri Semprot Fokus Pemain Milan: Konyol!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Man of the Match Inter vs Napoli: Scott McTominay
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:04
-
Man of the Match Barcelona vs Real Madrid: Raphinha
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Inter vs Napoli: Dua Gol McTominay Gagalkan Kemenangan Nerazzurri
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:52
-
Update Transfer AC Milan: Maignan Bertahan, Nasib Nkunku Akhirnya Terjawab
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:44
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52







