Wenger Ingin Pertahankan Para Pemain Asli Inggris
Dimas Ardi Prasetya | 10 April 2017 18:01
Bola.net - - Manajer Arsenal Arsene Wenger mengisyaratkan dirinya akan berusaha untuk mempertahankan para pemain asli Inggris yang saat ini berada di dalam tim utama The Gunners.
Saat ini, kontrak sejumlah pemain pilar Arsenal segera memasuki tahun terakhirnya. Nama yang paling menonjol adalah Alexis Sanchez dan Mesut Ozil. Kontrak mereka saat ini tersisa sekitar 15 bulan lagi.
Arsenal harus segera memberikan keputusan soal kontrak kedua pemain vital tersebut. Namun demikian ada pula sejumlah pemain yang kontraknya juga wajib diperpanjang.
Namun Wenger menyatakan bahwa penting bagi pihak klub untuk mengamankan kontrak para pemain Inggris yang ada di klub tersebut. Di antaranya adalah Alex Oxlade-Chamberlain, Jack Wilshere dan Kieran Gibbs. Mereka adalah para pemain muda yang harus diikat demi menjamin kesukesan masa depan klub tersebut.
Kami masih memiliki sekelompok pemain muda tapi kita harus mempertahankan mereka semua, serunya seperti dikutip oleh The Telegraph.
Kami memiliki Ramsey, Chamberlain, Wilshere, Gibbs. Semua pemain ini, kita harus membuat keputusan dan mengelola untuk tetap mempertahankan mereka, tegasnya.
Baca Juga:
- Ozil: Wenger Penting untuk Karir Saya
- Ozil Minta Arsenal Perkuat Tim di Musim Panas
- Manchester City Terdepan Dalam Perburuan Sanchez
- Wenger: Kepergian Chamberlain Akan Merugikan Arsenal
- Wenger Jelaskan Perlakuannya ke Walcott di Arsenal
- Ozil Minta Arsenal Fokus dan Terus Yakin
- Ozil Tak Pernah Ambil Pusing dengan Kritik
- City Gabung Perburuan Lacazette
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Tidak Ada Waktu untuk Larut dalam Kekecewaan, Arsenal!
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





