Wenger Ingin Tinggalkan Arsenal dengan Indah
Editor Bolanet | 7 Maret 2016 21:53
Wenger telah mengasuh The Gunners sejak tahun 1996. Dengan durasi sepanjang itu, Wenger adalah pelatih terlama di antara pelatih klub Premier League saat ini.
Namun demikian, pelatih asal Prancis tersebut sedang dalam tekanan setelah bermain imbang dari Tottenham kemarin. Kabar yang beredar bahkan mengatakan bahwa Wenger akan dipecat jika gagal membawa Arsenal juara FA Cup musim ini.
Menanggapi spekulasi tersebut, Wenger mengaku tak merasa khawatir soal masa depannya. Yang pasti ia ingin bekerja sebaik mungkin untuk tim yang ada di tangannya.
Saya melaksanakan tugas saya dan pada suatu hari nanti akan ada orang yang menggantikan. Itu adalah bagian dari kehidupan, yang penting adalah memberikan yang terbaik, kata Wenger.
Itulah yang ingin saya lakukan. Saya melakukan yang terbaik agar meninggalkan klub ini dengan kondisi terbaik. Jadi, pelatih setelah saya nanti memiliki pemain yang berpotensi, lanjutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












