Wenger Peringatkan Skuatnya Akan Kualitas Pemuda Arsenal Ini
Rero Rivaldi | 25 Oktober 2017 12:10
Bola.net - - Arsene Wenger memperingatkan para pemain reguler di tim utama untuk terus waspada akan ancaman Ainsely Maitland-Niles.
Pemain 20 tahun bermain di tiga pertandingan di Liga Europa musim ini, dan juga turun 90 menit ketika mereka menang atas Doncaster di Piala Liga di September.
Maitland-Niles masih belum mendapat tempat reguler di Premier League, meski Wenger memprediksi sang gelandang akan bisa bersinar di masa mendatang.
Dia bisa bermain di mana saja, itu keuntungan sekaligus kerugian baginya. Sebagai manajer, anda akan nyaman karena bisa memainkan dia di mana saja, tutur Wenger di Metro.
Dia bisa bermain di sayap tanpa masalah karena dia punya kecepatan, dia anak yang cerdas, dan saya kira dia harus sedikit lebih berusaha lagi agar bisa bermain selama 90 menit. Namun dia amat nyaman dengan bola, begitu cepat, begitu hebat, dan juga bisa mencuri bola.
Dia juga bisa main di tengah, namun saya bisa katakan bahwa dia tinggal sedikit lagi akan bisa menjadi pemain di tim utama.
Saya akan waspada jika saya adalah pemain reguler di tim utama Arsenal. Dia lebih senang bermain sebagai gelandang tengah, dan saya percaya dia nantinya akan berkembang di sana.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Tidak Ada Waktu untuk Larut dalam Kekecewaan, Arsenal!
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:33
-
Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:15
-
Dua Laga Imbang Tanpa Gol, Arsenal Lagi-Lagi Lewatkan Kesempatan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







