Yaya Toure: Saya Selalu Hormati Pep Guardiola
Afdholud Dzikry | 17 Maret 2017 16:30
Bola.net - - Gelandang Manchester City, Yaya Toure menegaskan bahwa dirinya selalu memiliki respek besar kepada Josep Guardiola, tak seperti yang banyak orang kira bahwa keduanya memiliki masalah pribadi.
Pada awal kedatangan Guardiola, sudah banyak yang meragukan bahwa Yaya Toure akan masuk dalam rencana pelatih asal Spanyol itu di City. Apalagi, sosok Guardiola sempat disebut sebagai alasan Yaya Toure meninggalkan Barcelona.
Namun baru-baru ini berbicara kepada Sky Sports, gelandang asal Pantai Gading tersebut mengungkapkan bagaimana dirinya dan juga Guardiola saling memiliki respek besar.
Bahkan saat Guardiola terang-terangan memintanya minta maaf dan menurunkan berat badannya untuk bisa kembali ke tim utama, komentar itu tak mengganggu Toure.
Seperti yang dia katakan, dia telah jujur kepada saya. Dia sosok yang mendorong saya, membuat saya bangkit dan itulah mengapa saya menghormatinya dan itulah mengapa saya ingin menunjukkan bahwa dia benar, ujarnya.
Saya selalu menghormati pelatih saya dan ketika pelatih saya mengatakan pada saya untuk melakukan sesuatu, saya akan melakukannya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Manchester City vs Bournemouth 2 November 2025
Liga Inggris 31 Oktober 2025, 15:26
-
Prediksi Liverpool vs Aston Villa 2 November 2025
Liga Inggris 31 Oktober 2025, 13:34
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 1 November 2025
Bola Indonesia 1 November 2025, 09:58
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 1 November 2025
Liga Inggris 1 November 2025, 09:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 1 November 2025, 08:35
-
Kacau! Memphis Depay Dituding Hamili Influencer Brasil Lalu Menghilang
Bolatainment 31 Oktober 2025, 23:15
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36













