Alex: Madrid Akan Sulit Dilawan
Editor Bolanet | 30 Desember 2014 18:28
Milan dan Madrid memang akan saling bentrok dalam laga persahabatan di Dubai. Performa keduanya sendiri nyaris bagaikan bumi dan langit. Los Blancos terus menerus menggapai kemenangan sementara Rossoneri masih tampil labil dan kerap mendapat hasil di luar ekspektasi.
Alex pun mengatakan, tim sekelas Madrid yang dihuni oleh pemain macam Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale akan sangat susah dilawan. Namun, ia tetap yakin Rossoneri bisa memberikan perlawanan yang bagus.
Susah bagi kami untuk melawan mereka, ujar Alex dalam wawancara bersama Dubai Eye 103.8.
Namun kami bisa menjalani laga yang bagus. Kami hanya harus bermain seperti yang kami tampilkan dalam beberapa laga terakhir kami, seru bek asal Brasil tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Milan Kembali Coba Rayu Soldado
- Ancelotti Beri Nasihat Pada Inzaghi
- Hadapi Madrid Adalah Tantangan Bagi Milan
- Kontra Milan, Ancelotti Akan Mainkan Semua Penggawa Madrid
- Koke: Torres Adalah Pemain Kelas Dunia
- Presiden Atletico: Kembalinya Torres Berita Bagus Bagi Dunia Sepakbola
- Carvajal: Madrid Antusias Hadapi Milan
- Cerci Datang, El Shaarawy Hengkang
- Real Madrid vs AC Milan, Ancelotti Merasa Terhormat
- Muntari Pilih Ronaldo Raih Ballon d'Or
- Isco Tentang AC Milan dan Bulan Januari 2015
- Muntari Sayangkan Kepergian Torres
- Torres: Saya Mencari Kebahagiaan di Atletico
- Demi Rami, United Korbankan Chicharito
- Torres: Awalnya, Milan Ingin Jadikan Saya Pemain Kunci
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









