Cuadrado Siap Beri Segalanya Untuk Juventus
Afdholud Dzikry | 31 Oktober 2016 12:03
Bola.net - - Gelandang Juventus, Juan Cuadrado mengaku siap untuk memberikan segalanya bersama Bianconeri. Baik saat dipercaya tampil sebagai starter, atau saat harus memulai pertandingan dari bangku cadangan.
Cuadrado tampil apik dalam beberapa pertandingan terakhir Juventus. Terbaru, dirinya mampu tampil cemerlang saat masuk menggantikan Giorgio Chiellini ketika melawan Juventus akhir pekan lalu.
Ditanya usai pertandingan di Juventus Stadium tersebut, Cuadrado mengatakan bahwa dirinya sadar betul bagaimana kualitas besar yang ada di skuat Bianconeri. Karena itu, dirinya akan belajar dan bersabar di setiap kesempatan yang diberikan kepadanya.
Saya senang dengan cara saya memulai musim, saya sudah siap untuk berkontribusi untuk tim setiap kali saya dipanggil tampil, apakah itu dari bangku cadangan atau dari peluit pertama. Itu semua berlaku untuk semua anggota skuat dan kami semua percaya pada kemampuan kami sendiri, ujarnya.
Kami menyadari betul kualitas kami tapi masih ada banyak ruang untuk perbaikan. Sehubungan dengan musim lalu, saya akan mengatakan kami mengalirkan bola dengan lebih cepat, bahkan itu adalah sesuatu yang dapat terus kami kembangkan lebih baik lagi musim ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Prediksi Real Madrid vs Juventus 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:29 -
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04