Icardi Ingin Koleksi 100 Gol di Inter Milan
Rero Rivaldi | 16 Oktober 2017 07:30
Bola.net - - Mauro Icardi mengusung target mencetak 100 gol untuk Inter Milan, usai mengakui bahwa menjadi top skorer sepanjang masa di klub adalah sesuatu yang mustahil.
Giuseppe Meazza merupakan top skorer abadi Inter dengan 243 gol, namun Icardi, yang mencatat start apik di awal musim, tinggal sedikit lagi akan bisa mengoleksi tiga digit gol.
Setelah mencetak sembilan gol di delapan pertandingan di Serie A, sang kapten kini tercatat sudah membuat 87 gol di semua kompetisi dan tinggal sedikit lagi akan mencapai angka seratus.
Saya ingin mencetak 100 gol dengan jersey Inter, meski menjadi top skorer sepanjang masa klub bakal sulit diwujudkan, tutur Icardi, sebelum derby Milan semalam, menurut Goal International.
Saya amat bahagia bisa menjadi satu di antara 10 pencetak gol terbanyak di klub ini, namun jalan saya masih panjang. Saya ingin terus mencetak banyak gol untuk Inter.
Saya bekerja tiap hari untuk menjadi lebih baik dan staff ada di sini untuk membantu. Saya coba menjadi lebih baik tiap hari dan tak pernah berhenti. Setiap pemain selalu bisa berkembang, tak peduli usia dan pengalamannya. Saya paling kuat di dalam area penalti, namun saya ingin terus berkembang.
Icardi sendiri mencetak hat-trick ketika Inter menundukkan Milan 3-2 dalam laga derby yang berlangsung dini hari tadi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




