Kontra Lazio, Juventus Tanpa Pogba
Editor Bolanet | 19 Januari 2016 22:54
Laga lawan Lazio tersebut jelas tak akan mudah. Apalagi duel itu akan dilangsungkan di markas Biancoceleste, Olimpico. Allegri menyatakan bahwa ia ingin membawa Juve melaju ke final. Oleh karena itulah ia menyatakan bakal menurunkan tim terbaiknya di laga tersebut.
Besok di Roma kami akan bermain dengan tim yang kuat, dengan tujuan untuk bisa melaju ke babak selanjutnya. Teorinya, Hernanes akan menggantikan Claudio Marchisio. Sedangkan untuk Leonardo Bonucci dan Giorgio Chiellini, saya masih perlu melihat perkembangan terbarunya nanti, terang Allegri seperti dilansir Football Italia.
Pogba telah memainkan banyak pertandingan. Ia bisa diistirahatkan lagi. Asamoah akan bisa dimainkan, sambungnya.
Sementara itu untuk di lini depan, Allegri belum bisa memastikan siapa saja striker yang akan bermain di laga tersebut. Sebab semua amunisi di lini tersebut siap dan layak dimainkan.
Alvaro Morata akan kembali mencetak banyak gol. Ia memiliki kualitas yang hebat dan tak kehilangan kualitasnya tersebut. Besok kita lihat saja siapa yang akan bermain, tuturnya.
Mario Mandzukic dan Paulo Dybala bermain dengan baik. Simone Zaza juga layak bermain berkat statistik yang ia tunjukkan, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Lepas Morata, Juventus Kejar Cavani?
- Allegri Pastikan Zaza Bertahan di Juve
- Infografis: Paulo Dybala, The New Turin Idol
- Kwadwo Asamoah: Sekarang Saya Siap Bermain
- Cassano: Juve Kini Kandidat Scudetto Nomor Satu
- Insigne: Napoli Tak Bertempur Lawan Juventus
- Prediksi Lazio vs Juventus 21 Januari 2016
- Dybala di Tahun 2016, Fenomenal!
- Asamoah: Dybala Akan Jadi Pemain Terbaik Dunia
- Dybala: Juventus Pantang Melambat
- Dybala: Juventus Tak Boleh Lepas Gas Walau Sedetik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










