Materazzi Diminati Panathinaikos
Editor Bolanet | 8 Januari 2010 09:36Menurut kabar dari Tribalfootball, beberapa orang perwakilan dari telah berada di kota Milan. Mereka diagendakan bakal bertemu dengan perwakilan dari Materazzi dan dari Nerrazurri. Rencananya mereka akan membicarakan tentang kemungkinan untuk memboyong pemain kelahiran Lecce tersebut ke Liga Yunani.
Pemain berjuluk Matriz ini dikabarkan tidak keberatan untuk bermain di Yunani. Namun, nampaknya, keberatan justru datang dari kubu Inter Milan. Mereka tentu saja tidak akan melepas Materazzi ketika lini belakang mereka kemungkinan harus kehilangan Cristian Chivu untuk waktu yang lama, karena cedera.
Materazzi sendiri lebih dikenal sebagai bek yang sangat tangguh. Namun, sayangnya, dia juga dikenal sebagai pemain yang pandai memprovokasi lawan. Selain itu, dia juga dikenal mudah terpancing dengan permainan lawan dan melakukan pelanggaran-pelanggaran yang tidak perlu. (tri/den)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Juara Chennai Open 2025, Janice Tjen Akhiri Puasa Gelar Indonesia di WTA Usai 23 Tahun
Tenis 2 November 2025, 21:58
-
Man of the Match Hellas Verona vs Inter Milan: Hakan Calhanoglu
Liga Italia 2 November 2025, 21:20
-
Klasemen Pembalap JuniorGP 2025, Veda Ega Pratama di Peringkat Berapa?
Otomotif 2 November 2025, 20:51
-
Klasemen Pembalap European Talent Cup 2025, Kiandra Ramadhipa di Peringkat Berapa?
Otomotif 2 November 2025, 19:43
-
Greg Nwokolo Nilai Thomas Doll Cocok jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 2 November 2025, 18:33
-
Hasil Race 1 JuniorGP Catalunya 2025: Veda Ega Pratama Tembus 6 Besar, Jesus Rios menang
Otomotif 2 November 2025, 17:38
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36









