Milan: Boateng Absen Melawan Juventus
Editor Bolanet | 24 Februari 2012 23:47
Boateng dihantam cedera paha saat Milan menumbangkan 4-0 di Liga Champions minggu lalu. Saat itu, Boateng diperkirakan absen melawan Juventus (26/2). Kini, terbukti sudah perkiraan itu, karena Boateng tidak muncul di sesi latihan terakhir Milan untuk menghadapi La Vecchia Signora.
Dengan begini, bisa dipastikan bahwa Boateng menyusul Zlatan Ibrahimovic yang juga tidak bisa turun di San Siro karena menjalani hukuman tiga laga.
Skuad Milan:
Abbiati, Amelia, Abate, Antonini, Bonera, Ely, Mesbah, Mexes, Nesta, Thiago Silva, Zambrotta, Yepes, Ambrosini, Emanuelson, Muntari, Nocerino, Van Bommel, El Shaarawy, Inzaghi, Pato, Robinho. [initial]
LIGA INGGRIS - Barzagli: Siapa Berani Bilang Milan Bukan Tim Kuat (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 3 November 2025, 19:16
-
Cek Jadwal dan Nonton Liga Champions Pekan ke-4: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Champions 3 November 2025, 19:04
-
Ismed Sofyan Pimpin Persma 1960, Dapat Dukungan dari Gubernur Sulut
Bola Indonesia 3 November 2025, 18:48
-
Prediksi Olympiakos vs PSV Eindhoven 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:57
-
Klaim DBD Tembus 166.000 Kasus, BPJS Kesehatan Tegaskan Biaya Ditanggung Penuh Tanpa Plafon
News 3 November 2025, 14:51
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36









