Negosiasi Macet, Hakan Calhanoglu Cabut dari AC Milan?
Serafin Unus Pasi | 30 Desember 2020 21:20
Bola.net - Sebuah kabar kurang baik datang bagi pendukung AC Milan. Playmaker mereka, Hakan Calhanoglu diberitakan masih belum mau meneken kontrak baru di San Siro.
Dua musim terakhir, Calhanoglu bisa dikatakan menjadi pemain yang krusial bagi AC Milan. Ia sukses menjadi pengatur serangan Rossonerri sehingga Milan kini menjadi pemuncak klasemen sementara Serie A.
Namun para pendukung Milan saat ini tengah was-was terkait masa depan Calhanoglu. Pasalnya kontrak sang playmaker akan berakhir di musim panas tahun depan.
Gazzetta Dello Sport mengklaim bahwa para pendukung Milan akan semakin semakin was-was. Karena proses negosiasi kontrak baru Calhanoglu tengah macet.
Simak situasi transfer Calhanoglu di bawah ini.
Negosiasi Alot
Menurut laporan tersebut, negosiasi kontrak baru Calhanoglu di Milan berjalan alot.
Yang menjadi kendala utama adalah besaran kontrak. Sang playmaker kabarnya meminta gaji yang cukup besar.
Di sisi lain, manajemen Milan keberatan memenuhi permintaan Calhanoglu itu. Sehingga mereka proses negosiasi ini belum menemukan titik temu.
Tunda Negosiasi
Menurut laporan tersebut, pihak Milan dan agen Calhanoglu memutuskan untuk menunda sementara proses negosiasi kontrak ini.
Mereka diberitakan butuh rehat untuk memikirkan tawaran dari masing-masing pihak.
Rencananya negosiasi akan dilanjutkan di awal Januari ketika Serie A sudah digulirkan kembali.
Pindah ke Inggris?
Menurut gosip yang beredar, Calhanoglu saat ini masuk dalam radar klub Inggris.
Manchester United dirumorkan tertarik memboyong pemain Timnas Turki tersebut.
(Gazzetta Dello Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04