Nonton Live Streaming Pisa vs Inter Milan di Vidio Serie A 2025/2026
Dimas Ardi Prasetya | 30 November 2025 19:18
Bola.net - Inter Milan akan bersua dengan Pisa di pentas Serie A pada hari Minggu, 30 November 2025. Pertandingan ini akan dilangsungkan di Cetilar Arena pada pukul 21.00 WIB.
Laga Pisa vs Inter Milan ini adalah laga pekan ke-13 Liga Italia 2025/2026. Pertandingan ini bisa ditonton via layanan live streaming di Vidio.
Inter dan Pisa sudah sangat lama tidak bertemu. Sebab keduanya memang menempuh garis takdir yang berbeda.
Inter dan Pisa terakhir kali berduel pada tahun 1991 silam. Saat itu Nerrazurri menang tipis dengan skor 1-0 saja.
Pertandingan ini tentu saja bakal menarik untuk disaksikan. Di atas kertas Inter tentu akan diunggulkan untuk menang, apalagi mereka termotivasi untuk menang setelah di laga terakhirnya dikalahkan Atletico Madrid dengan skor 2-1 di Liga Champions.
Sebelum itu, Inter juga keok saat melawan AC Milan di Serie A. Mereka dijegal dengan skor 0-1 di Giuseppe Meazza.
Head to Head dan Performa Pisa vs Inter Milan

5 pertemuan terakhir (tak termasuk friendly)
- 03/03/91 Pisa 0-1 Inter
- 21/10/90 Inter 6-3 Pisa
- 26/02/89 Pisa 0-3 Inter
- 16/10/88 Inter 4-1 Pisa
- 13/03/88 Inter 2-1 Pisa
5 pertandingan terakhir Pisa
- 25/11/25 Sassuolo 2-2 Pisa
- 08/11/25 Pisa 1-0 Cremonese
- 02/11/25 Torino 2-2 Pisa
- 31/10/25 Pisa 0-0 Lazio
- 25/10/25 AC Milan 2-2 Pisa
5 pertandingan terakhir Inter
- 27/11/25 Atletico Madrid 2-1 Inter
- 24/11/25 Inter 0-1 AC Milan
- 10/11/25 Inter 2-0 Lazio
- 06/11/25 Inter 2-1 Kairat Almaty
- 02/11/25 Verona 1-2 Inter
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Pisa vs Inter Milan

Kompetisi: Serie A/Liga Italia 2025/2026
Pertandingan: Pisa vs Inter
Stadion: Cetilar Arena
Hari: Minggu, 30 November 2025
Kick-off: 21.00 WIB
Live Streaming: Vidio – Link Live Steraming Klik di Sini
Anda dapat memilih berbagai paket berlangganan Vidio sesuai kebutuhan, mulai dari paket Platinum seharga Rp45.000 per bulan yang menyajikan BRI Super League, La Liga, dan Liga Champions, paket Platinum Extra seharga Rp65.000 per bulan dengan konten Serie A, La Liga, FA Cup, Formula 1, MotoGP, dan BWF, hingga paket Ultimate yang menawarkan konten paling lengkap termasuk BRI Super League, Serie A, La Liga, FA Cup, SPOTV, Formula 1, MotoGP, BWF, dan Premier League dengan tarif Rp99.000 per bulan khusus untuk perangkat HP dan tablet atau Rp175.000 per bulan untuk akses di semua perangkat.
Klasemen Serie A
Baca Juga:
- Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
- Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Pisa vs Inter Milan di Serie A Hari Minggu, 30 November 2025
- Prediksi Pisa vs Inter 30 November 2025
- Kabar Baik untuk Pencinta Liga Italia, Serie A Disiarkan di Indonesia
- Inter Tetap Percaya Penuh kepada Lautaro Martinez meski Sempat Ditarik Keluar Dua Kali
- Inter Milan dan Tren Mengecewakan di Laga-laga Besar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imbang Tanpa Gol Lawan Parma, Napoli Disebut Kehilangan Ketajaman
Liga Italia 15 Januari 2026, 10:00
-
Inter vs Lecce: Pio Esposito Cetak Gol, Cristian Chivu Lari Masuk Lapangan, Ada Apa?
Liga Italia 15 Januari 2026, 09:02
-
Inter Milan Resmi Juara Paruh Musim, Cristian Chivu Justru Bilang Itu Tak Ada Gunanya
Liga Italia 15 Januari 2026, 08:58
-
Man of the Match Inter Milan vs Lecce: Francesco Pio Esposito
Liga Italia 15 Januari 2026, 06:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs LOSC 17 Januari 2026
Liga Eropa Lain 16 Januari 2026, 03:00
-
Ingin Tampil Lebih Baik, Man United Disarankan Angkut Gelandang Barcelona Ini
Liga Inggris 16 Januari 2026, 01:36
-
Harapan Tinggi, Realita Pahit: Kondisi Paul Pogba Bikin Monaco Mulai Frustrasi
Liga Eropa Lain 15 Januari 2026, 21:54
-
Bek Tengah Menipis, Liverpool Justu Pilih Jalan Panjang untuk Datangkan Marc Guehi
Liga Inggris 15 Januari 2026, 21:18
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 21:03
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Piala AFF 2026
Tim Nasional 15 Januari 2026, 20:56
-
Terungkap! Ruben Amorim Sempat Ingin Mundur Sebelum Man United Ambil Keputusan Kejam
Liga Inggris 15 Januari 2026, 20:10
-
Live Streaming Como vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 15 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22






