Pato: Sedih Lihat Milan, Tapi Harus Sabar
Yaumil Azis | 25 Mei 2018 16:23
Bola.net - - Kondisi AC Milan saat ini masih terbilang memprihatikan karena kembali gagal turut serta di ajang Liga Champions musim depan. Mantan strikernya, Alexandre Pato, mengaku sedih melihat kondisi bekas klubnya saat ini.
Seperti yang diketahui, Pato sempat menghabiskan enam musim karirnya di klub raksasa Serie A tersebut. Selama itu pula, pemain asal Brasil tersebut mencatatkan total 150 penampilan di semua kompetisi serta mencetak 63 gol.
Pada tahun 2011, Pato sukses mempersembahkan gelar scudetto kepada Milan kala masih dilatih oleh Massimiliano Allegri. Sejak saat itu, penampilan Rossoneri terus menurun dan telah melakukan pergantian pelatih berulang kali.
Kini di bawah asuhan Gennaro Gattuso, penampilan Milan menunjukkan sedikit peningkatan walaupun mereka gagal menembus empat besar Serie A. Melihat kondisi bekas timnya tersebut, Pato mengaku sedih.
Melihat Milan seperti ini sangatlah menyedihkan, tapi mereka butuh kesabaran, ujar Pato kepada Gazzetta dello Sport.
Penggemar mereka masih memiliki tim yang memenangkan semuanya di penglihatannya, tapi Milan telah berubah jauh dan kembali ke puncak tidak bisa terjadi dalam semalam, lanjut pemain berumur 28 tahun tersebut.
Bermain di Liga Europa adalah langkah pertama. Gattuso memberi mereka kejutan dan perpanjangan kontraknya adalah keputusan yang tepat, pungkasnya.
Rossoneri hanya mampu finis di peringkat enam Serie A musim ini. Dengan demikian, mereka bisa langsung melaju ke fase grup Liga Europa musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Arsenal Masih Jadi Raja Bola Mati: Sulit Dihentikan Meski Lawan Tahu Polanya
Liga Inggris 23 Januari 2026, 10:47
-
Pamit dari Manchester United, Casemiro Bakal Berlabuh ke Klub Ini?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 10:14
-
Prediksi Como vs Torino 24 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 09:59
-
Persija Dirumorkan akan Rekrut Shayne Pattynama, Ini Kata Sang Manajer
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 09:58
-
Cole Palmer ke Manchester United? Isu 'Kangen Rumah' Buka Peluang Transfer
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:42
-
Persija Belum Dapat Jawaban dari Ivar Jenner, tapi Masih Menunggu
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 09:32
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 23 Januari 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:32
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:19
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:19
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







