Paulo Dybala Merapat ke AS Roma, Apa Kabar Fans Inter Milan?
Gia Yuda Pradana | 18 Juli 2022 09:55
Bola.net - Setelah berpisah dengan Juventus, Paulo Dybala masih belum punya klub baru. Sempat dikaitkan erat dengan Inter Milan, penyerang 28 tahun Argentina itu ternyata tak kunjung datang. Terkini, dia justru dikabarkan bakal merapat ke AS Roma.
Menurut pakar transfer Fabrizio Romano, Roma telah melayangkan tawaran resmi kepada Dybala. Mereka menawarinya kontrak berdurasi tiga tahun dengan gaji mencapai 6 juta euro per tahunnya.
Bagi sang pelatih Jose Mourinho, Dybala adalah target prioritas. Semua tinggal menunggu keputusan dari pemain yang bersangkutan.
Kabar ini membuat fans Inter, yang sebelumnya berharap Dybala bakal bergabung dengan Nerazzurri, rata-rata merasa kecewa. Simak cuitan-cuitan mereka.
Patah hati, padahal bukan siapa-siapa
Duh, gak kesampaian lagi
Sempurna
Gara-gara pengiritan nih
Kenyataan itu memang kedjam
Susyaaaah
Beneran yakin?
Kebayang gak sih?
Kalo fans Roma, ya jelas senang
Senin yang indah
Bakal ada combo di Roma
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Paulo Dybala Merapat ke AS Roma
- Keren! Jose Mourinho Pamer Tato Baru Bergambar 3 Trofi Eropa
- 2 Alasan Fans AC Milan Pantas Mencintai Olivier Giroud
- Mengenang Satu-satunya Trofi Juara Persembahan Ronaldo di Inter Milan
- Sinisa Mihajlovic, Kaki Kiri Mematikan, dan Hat-trick Tendangan Bebas
- Francesco Totti dan 'Cucchiaio', Dua Hal yang Tidak Terpisahkan
- Ketika Shevchenko Membuat Buffon Takluk dengan Sebuah Golazo di San Siro
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26


