Ranocchia Berniat Bangun Kembali Karirnya di Inter
Editor Bolanet | 15 Agustus 2012 13:50
Ranocchia melalui musim kemarin dengan buruk, terutama karena hantaman cedera. Akibatnya ia mengalami penurunan form yang berimbas pada kehilangan tempat di skuad Italia ke Euro 2012.
Tahun lalu saya sama sekali tak menikmati diri saya. Entah itu di latihan atau bermain, selalu lebih banyak tekanan ketimbang rasa senang. Tapi saya belajar dari kesalahan itu dan tahun ini saya mulai dengan ambisi besar, katanya pada Inter Channel.
Mantan bek itu mengaku saat ini mulai bisa menikmati karirnya kembali seiring kedatangan Stramaccioni. Ia berharap bisa mempertahankan situasi ini demi tampil sebanyak mungkin untuk Nerazzurri.
Jika saya terus begini, andai panggilan dari timnas datang maka itu pasti karena saya pantas mendapatkannya. Fans selalu dekat dengan saya dan saya tak sabar membalas kepercayaan mereka, pungkasnya. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leao dan Pulisic: Duet yang Akhirnya Siap Menyala di Derby Milan
Liga Italia 13 November 2025, 21:22
-
Duel Taktik: Adu Kuat Tembok Pertahanan Inter dan Milan di Derby della Madonnina
Liga Italia 13 November 2025, 19:32
-
Kebangkitan Piotr Zielinski di Bawah Cristian Chivu Jadi Sinyal Positif untuk Inter Milan
Liga Italia 13 November 2025, 15:12
-
Inter Milan Jadi Satu-satunya Harapan Italia di Liga Champions
Liga Italia 13 November 2025, 14:36
LATEST UPDATE
-
Diisukan Masuk Daftar Jual, Gabriel Jesus Masih Setia kepada Arsenal
Liga Inggris 20 November 2025, 00:33
-
Ruben Amorim Akui Manchester United Masih Jauh dari Sempurna
Liga Inggris 20 November 2025, 00:20
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Eder Militao Cedera saat Bela Timnas Brasil, Real Madrid Rugi Dua Pekan
Liga Spanyol 19 November 2025, 23:01
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37







